Belajar Bisnis Online Untuk Pemula – Page 6 – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Usaha Kecil

Belajar Bisnis Online Untuk Pemula

Aktivitas ini pada dasarnya sama dengan bisnis pada umumnya. Sebut saja apapun bisnisnya, bisnis online memiliki kesamaan dalam pelaksanaannya. Mulai dari perencanaan, pendanaan, pemasaran dan sebagainya. Satu hal yang menjadi pembeda utama dalam bisnis online adalah pemanfaatan teknologi internet dalam aktivitas bisnis.

Nah, di postingan kali ini notordinaryblogger akan mengulas secara tuntas semua aspek dalam belajar bisnis online sehingga rekan pembaca menjadi paham dengan baik apa itu bisnis online, bagaimana menjalankannya, dan bagaimana agar bisnis online itu bisa berhasil.

Langkah Keempat : Marketing

Marketing atau pemasaran memang satu hal yang tidak bisa dilewatkan begitu saja.

Tidak peduli seberapa baiknya sebuah postingan yang kita buat, seberapa menariknya desain blog yang kita buat, semuanya kurang bermakna jika tidak ada orang yang datang berkunjung.

Semua masalah trafik blog bisa disiasati dengan strategi marketing blog yang baik. Apa saja strateginya? Notordinaryblogger sudah membahasnya secara lebih rinci di dalam postingan-postingan berikut ini:

Langkah Kelima : Eksekusi

Nah, jika rekan pembaca telah melalui langkah satu sampai empat, tentu saat ini banyak sekali yang terpikirkan bukan? Di langkah kelima belajar bisnis online inilah saatnya untuk menerapkan semua yang sudah dipelajari.

Semua ide akan menjadi besar karena ide tersebut tidak hanya disimpan tapi diterapkan.

Sekarang saatnya bagi rekan pembaca untuk menerapkan semua pemahaman yang sudah didapatkan setelah membaca postingan ini.

Langkah Terakhir  Belajar Bisnis Online : Terus Belajar

Looh kok, belajar terus sih? Kapan berhentinya? Ketahuilah bahwa bisnis online itu sangatlah dinamis. Bisnis online akan terus berkembang sesuai kemajuan teknologi dan kebutuhan manusia. Jika kita tidak mengikuti perubahan tersebut dengan terus belajar maka bisa dipastikan kita akan tertinggal cepat atau lambat. Itulah fakta belajar bisnis online untuk pemula, jangan pernah bosan untuk terus belajar.

Baca: Mencari Duit? Ini Rekomendasi Tercepat Dapat Hasil


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Sasaran Promosi

8 Untuk membantu perusahaan agar tetap kompetitif. Perusahaan melakukan aktivitas promosi penjualan agar tetap kompetitif di pasar. Oleh karena itu, dalam dunia persaingan modern tidak ada perusahaan yang dapat menghindari aktivitas promosi penjualan. 9 Untuk meningkatkan penjualan di luar periode khusus. Penjualan produk secara alami berkurang selama periode tertentu. Oleh karena itu kegiatan promosi dapat […]

SPONSOR
Strategi Membangun Komunitas Konsumen Pebisnis Online Harus Tahu

Co-founder dan Pemimpin Underwater Audio (Scott Walker) Panduan Bijak Internet Marketing: Optimisasi konversi adalah kunci untuk meningkatkan penjualan dari website binsis Jangan berhenti ujicoba Jangan tinggalkan data marketing Anda Anda selalu bisa lebih baik jadi jangan mudah menyerah Underwater Audio telah melakukan ujicoba dua versi laman produknya. Idenya sangatlah sederhana, untuk menyediakan pengalaman terbaik kepada […]

Lulusan SD Jadi Pengusaha Sukses

Meski Lulusan SD Jadi Pengusaha Sukses Ingin Anak Lulus Sarjana Sekalipun hanya lulusan SD, Muhtadin bisa menunjukkan kesuksesan berbisnis produksi bandeng presto dan pindang. Lebih hebat lagi, ia menyediakan lapangan pekerjaan untuk 12 orang lainnya yang lulusan SMA. Ia mengaku bahwa perjalanan hidupnya tidak mudah dan Muhtadin bersyukur memiliki mental baja dan tidak mudah menyerah. […]

SPONSOR

contact us