Standar Manajemen Risiko – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Manajemen Organisasi

Standar Manajemen Risiko

Standar manajemen risiko merupakan perkembangan kebutuhan organisasi akan manajemen risiko yang dapat diandalkan. Sejak awal tahun 2000-an, beberapa industri dan sektor pemerintah telah mengembangkan seperangkat peraturan yang meneliti rencana manajemen risiko perusahaan, kebijakan dan prosedurnya.

Seiring perkembangan industri, jajaran direksi diharuskan mengevaluasi dan melaporkan kelayakan proses manajemen resiko yang dimiliki perusahaan. Sebagai dampaknya, analisa risiko dan audit internal sampai beragam aktivitas penilaian risiko menjadi komponen utama dalam strategi bisnis.

Standar manajemen risiko dikembangkan oleh beberapa organisasi termasuk oleh National Institute of Standards and Technology (NIST) dan International Organization for Standardization (ISO).

Standar manajemen organisasi dibentuk untuk membantu organisasi mengindentifikasi ancaman spesifik, menilai kerentanan yang unik untuk menentukan risiko, menemukan jalan untuk mengurangi risiko, dan menerapkan upaya menurunkan risiko sejalan dengan strategi organisasi.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Strategi Dasar untuk Manajemen Stok Barang Dagangan

Ada beberapa pendekatan yang bisa dilakukan pengecer ketika menangani manajemen stok barang dagangan: Metode Pulpen dan Kertas Pengecer kecil dapat membuat daftar barang mereka dan menghitung dengan tangan. Ini mungkin termasuk membagi lembaran menjadi beberapa kategori dan kemudian menambahkan subkategori untuk jenis barang berbeda. Sebagai contoh dalam stok bisnis pakaian, satu kategori mungkin “berkategori gaun” […]

SPONSOR
Cara Menembus Pasar Internasional

Cara menembus pasar internasional akan menarik untuk banyak pengusaha karena dua alasan berikut ini: Anda sudah menguasai pasar domestik Persaingan pasar domestik sudah jenuh, karenanya tidak masuk akal Anda terus bersaing. Di sisi lain Anda melihat peluang di pasar internasional untuk mendapatkan pangsa pasar. Ada beberapa cara perusahaan dapat menembus pasar internasional. Untuk menentukan metode […]

7 Kompetensi Manajer Perusahaan Sukses Perlu Tahu

Memenuhi kompetensi manajer berarti Anda siap menduduki posisi manajer terbaik. Menjadi manajer terbaik yang Anda bisa dan mencapai kepuasan kerja menjadi prioritas utama dalam banyak daftar keinginan manajer. Jadi, kompetensi apa yang perlu Anda kuasai untuk menjadi manajer hebat? Berikut adalah 7 kompetensi manajer teratas untuk dikembangkan dan dijalankan oleh seorang manajer. 1. Kompetensi Manajer […]

SPONSOR

contact us