Categories
Kesehatan

4 Resep Obat Tradisional Alami Untuk Mengobati Sakit Maag Paling Aman, Ampuh, Dan Terbukti Khasiatnya

Tukak lambung atau radang lambung atau yang biasa dikenal maag (indigestion)  merupakan gejala penyakit yang menyerang lambung usus halus, atau bahkan kerongkongan disebabkan oleh beberapa faktor, misalnya seperti luka terbuka di dalam lambung ( tukak lambung ), infeksi bakteri Helicobacter pylori, efek samping penggunaan obat antiinflamasi nonsteroid (OAINS), dan stres. Penderita biasanya merasakan sakit, mulas dan perih di perut.

Baca: Manfaat Minum Air Hangat untuk Jantung

Maag terbagi menjadi 2 yaitu Gastritis Akut dan Gastritits Kronis, Sedangkan untuk jenisnya dibedakan menjadi maag ringan, maag sedang, maag kronis, dan kanker lambung. Penyembuhan maag tidak bisa dilakukan secara total, maag merupakan penyakit yang bisa kambuh sewaktu-waktu jika penderita tidak makan teratur, terlalu banyak makan, atau sebab lain. Biasanya untuk meredakan atau mengobati maag penderita harus mengkonsumsi obat jika diperlukan. Untuk menghemat biaya dan lebih alami dalam pengobatan maag, berikut ini 4 resep obat tradisional alami untuk mengobati sakit maag paling aman, ampuh dan terbukti khasiatnya yang bisa kalian terapkan.

  1. Kunyit

Kunyit mempunyai kandungan zat aktif antara lain kurkumin serta minyak atsiri yang berguna untuk mengobati sakit maag akut dan maag kronis.

Cara Membuat :

– Sediakan kunyit secukupnya dan cuci sampai bersih

– Lalu iris dan parut

– Tambahkan air hangat secukupnya di parutan kunyit

– Peras dan ambil air perasan

– Minum air perasan kunyit 2 kali sehari

  1. Daun Jambu Biji

Cara membuat :

– Sediakan 9 lembar daun jambu biji

– Rebus dengan 1 setengah liter sampai mendidih

– Ambil rebusan air dan minum 3 kali sehari

  1. Biji Pepaya

Cara membuat :

– Ambil biji dari buah pepaya secukupnya

– Jemur sampai kering

– Tumbuk biji yang sudah kering sampai halus

– Tambahkan air di halusan biji pepaya

– Seduh sampai merata dan minum secara teratur

  1. Kacang Kedelai

Baca: Ciri Kolesterol Tinggi Yang Sering Dianggap Remeh

Cara Membuat :

– Sediakan kacang kedelai secukupnya

– Goreng tanpa menggunakan minyak goreng atau disangrai

– Tumbuk sampai halus

– Tambahkan air panas

– Seduh sampai tercampur

– Minum secara teratur 1 kali sehari

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Beli Pemutih Gigi Terbaik? Ini Rekomendasinya

Ketika Anda ingin memutihkan gigi secara mandiri di rumah, pilihan pemutih gigi terbaik tentu membuat Anda ingin tahu lebih jauh. Dengan produk yang tepat, Anda tidak perlu membayar harga mahal untuk memutihkan gigi ke dokter.  Ketika memilih produk yang tepat, Anda memiliki banyak pilihan yang dapat memberikan hasil yang sebanding dengan perawatan di dokter, dari […]

Read More
Penjelasan Sakit Wasir, Obat, dan Penanganan Dokter

Sakit wasir adalah penyakit yang berkaitan dengan masalah pada saluran pembuangan dalam pencernaan manusia. Mereka yang mengalami penyakit ini akan mengalami ketidaknyamanan dalam beraktivitas. Ulasan ini akan bermanfaat untuk Anda karena akan mengulas penjelasan sakit wasir, obat apa saja yang digunakan untuk meredakan atau menyembuhkan wasir dan bagaimana penanganan dokter untuk penyakit ini. Pemahaman Anda […]

Read More
Orang Tinggi Fisiknya Lebih Rendah Resiko Diabetes Tipe 2, Masa Sih?

Untuk setiap 10 sentimeter (cm) dari tinggi tambahan, ada 41% pengurangan risiko diabetes tipe 2 pada pria dan 33% pada wanita, menurut studi Diabetologia di Jerman. Karenanya disimpulkan orang tinggi fisiknya lebih rendah resiko diabetes tipe 2. Para peneliti telah menyesuaikan hasil untuk menghilangkan efek potensial dari usia, pendidikan, gaya hidup, dan ukuran pinggang pada […]

Read More