Fakta Penting Corporate Blog – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil

Fakta Penting Corporate Blog

Ketika Anda mengalami kekecewaaan terhadap suatu produk atau brand. Seseorang bisa saja menuliskan keluhannya langsung ke koran nasional dan menceritakan tentang betapa buruknya pelayanan atau kurang puasnya ia kepada suatu brand atau produk tersebut.

Kita mungkin seringkali membaca berbagai keluhan tersebut di surat pembaca karena memang Surat pembaca merupakan sarana publik yang mengungkapkan pendapat seseorang terhadap suatu produk.

Namun mengapa hal seperti ini terus bermunculan setiap hari dan tak ada habisnya?

Ada banyak faktor yang dapat menyebabkan seseorang mencurahkan kekecewaannya langsung ke media melalui surat pembaca. Padahal hal seperti ini tidak perlu terjadi seandainya komunikasi antara produsesn dan konsumen lebih mudah dan transparan.

Ada ruang yang tepat untuk konsumen yang dapat menananyakan permasalahan dan produsen dapat menjelaskannya. Dan tentunya tempat tersebut harus mudah diakses dan informasinya lengkap.

Corporate Blog Solusinya

Alternatif ruang informasi yang tepat bagi perusahaan adalah corporate blog atau blog untuk perusahaan.

Corporate blog adalah blog yang berisikan materi yang dipublikasikan, dibuat dan didukung oleh perusahaan atau organisasi tertentu sebagai media komunikasi.

Dari sisi komunikasi corporate blog  dapat membantu informasi dan komunikasi pemasaran untuk lebih dekat ke konsumen. Selain itu komunikasi antara perusahaan dan konsumen akan lebih transparan dan semua orang dapat melihat bagaimana perusahaan Anda dapat melayani konsumen dengan tepat.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Rahasia Toko Kelontong Yang Ramai Dikunjungi Pembeli

Toko kelontong adalah bisnis yang menjual berbagai macam kebutuhan bagi setiap orang. Pada aplikasinya, banyak sekali orang yang mengalami kegagalan ketika menjalani bisnis toko kelontong ini salah satunya adalah gagal dalam membuat toko kelontong yang ramai pembeli. Memiliki bisnis toko kelontong dan selalu ramai dikunjungi oleh orang untuk membeli adalah, impian dari setiap pebisnis toko […]

SPONSOR
Contoh Promosi

Contoh promosi mungkin dijumpai banyak orang setiap hari. Karena itulah hal itu dianggap biasa dan tidak disadari. Beragam aktivitas promosi kerap dilakukan di mall, website, televisi, radio sampai media cetak. Seperti apa contoh promosi ini? 4 Contoh Promosi 1. Promosi di restoran: Beli Makanan, Gratis Minuman Dingin. 2. Promosi penjualan eceran: Beli 2 pasang kaus […]

Bisnis Cake dan Pastry Diminati Kalangan Muda

Bisnis cake dan pastry di Indonesia ternyata memiliki peminat mayoritas kalangan muda. Bisnis ini dapat dibilang mempunyai tingkat pertumbuhan yang stabil dan cenderung kuat di tengah krisis. Ketahanan akan krisis menjadi salah satu ciri kekuatan bisnis kuliner. Cake dan pastry hanyalah salah satunya. Keuntungan utama bisnis ini adalah karena makanan dianggap sebagai kebutuhan utama masyarakat. […]

SPONSOR

contact us