Categories
Usaha Kecil

Tujuan Pemasaran Langsung Rahasia Para Milyuner

Memberikan Return Of Investmet yang Mudah Diukur

Secara alamai, sebagai hasil dari meningkatnya penjualan, semua perusahaan akan ingin mendapatkan return of investment atau sesuatu yang lebih baik yaitu “yang dapat diukur”:
Meningkatnya keuntungan: mengikuti pemasaran, penjualan dan keuntungan seharusnya tumbuh. Pemasaran langsung memiliki rekam jejak yang baik dalam menyediakan target peningkatan keuntungan.

Baca: Sasaran Promosi

Hasil yang mudah diverifikasi: teknik melacak dan mengawasi dapat ditempatkan untuk mengukur hasil dari sebuah proyek pemasaran. Misalkan:

Baca: Konten Marketing untuk Pemasaran Produk/Jasa

Pemasaran kodepos: gunakan sebuah kodepos yang hanya dipakai untuk mengawasi respon kodepos dari sebuah kampanye pemasaran yang spesifik

Personalisasi URL: digunakan untuk mengawasi respon sebuah respon atas proyek pemasaran. Telpon cepat: pertanyaan singkat melalui panggilan telepon menanyakan”Bagaimana Anda mengetahui usaha kami?” dan responnya diawasi sebagai bagian dari proses pengukuran hasil.

Baca: Strategi Pemasaran Media Sosial Pemula Harus Tahu

Sudah Paham Tujuan Pemasaran Langsung?

Itulah gambaran ringkas apa tujuan pemasaran langsung. Sudah panjang lebar dan padat diungkap dalam ulasan di atas. Semoga saja memberikan pencerahan yang bermanfaat.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Tips Jitu Meningkatkan Keterampilan Berkomunikasi yang Baik

Berpikir sebelum berbicara Sebelum Anda menyampaikan suatu pesan, atau menanggapi obrolan dari orang lain. Ada baiknya Anda berpikir terlebih dahulu, sebelum Anda berbicara. Hal ini sangat berguna, dalam meningkatkan kemampuan komunikasi yang baik. Dengan berpikir terlebih dahulu, Anda bisa memilah-milah kata yang Anda gunakan. Dengan tujuan, agar lawan bicara Anda tidak tersinggung dengan perkataan Anda. […]

SPONSOR
Inspirasi Sukses Tukang Becak Jadi Jutawan

Mencari Solusi Modal Usaha Melihat tren positif pertumbuhan bisnis garam itu, Sanim mulai memikirkan untuk membesarkan usahanya. Di tahun 2010 ia memanfaatkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang disediakan oleh Bank Jabar Banten. Ia mengaku tidak mudah untuk mendapatkan kepercayaan Bank. Ia pernah mengajukan pinjaman uang ke Bank BCA namun ditolak hingga akhirnya mendapatkan pinjaman dari […]

Indonesia Menuju Kekuatan Digital Asia Terbesar

Pencipta video seperti Bayu Skak tidak sekedar membuat video terkenal namun melakukannya menggunakan bahasa daerah, Jawa. Situs seperti kecipir.com memakai internet untuk menolong petani kecil membawa hasil panen organik ke pasar utama kota besar seperti Jakarta. Situs lainnya, memeflorist.com, usaha kecil dari Jawa Tengah menggunakan internet untuk menolong pengusaha bunga nusantara menjual bunga di kotanya. […]

SPONSOR

contact us