Categories
Internet Marketing Search Engine Optimization Usaha Kecil

Apakah Update Google SERPs Akan Mempengaruhi Bisnis Anda?

Apakah Update Google SERPs akan Mempengaruhi Bisnis Anda?

Pertanyaan mendasar seputar update ini adalah bagaimana ini akan mempengaruhi hasil pencarian, bagaimana ini akan mengganggu bisnis Anda, apakah biaya iklan teks akan meningkat, apa yang bisa Anda lakukan atas perubahan ini, perlukah Anda merubah strategi marketing Anda?

Apa jawabnya? Mari kita simak

Kenapa Harus Diupdate?

Sebelum adanya update ini, iklan akan ditampilkan di 3 bagian pada laman hasil pencarian Google yaitu atas, bawah dan sidebar kanan. Kini, iklan sidebar kanan akan dihilangkan yang berarti jumlah iklan akan berkurang sedangkan pemasang iklan tetap besar.

Namun jika dicermati, untuk kata kunci tertentu “kategori komersial tinggi” akan lebih banyak iklan ditampilkan. Jika Anda pernah menjumpainya, itu berarti Google menilai kemungkinan terjadinya pembelian atas keyword itu oleh pengguna sangat tinggi.

Alasan utama update ini setidaknya dapat diartikan kedalam dua hal, pertama Google ingin tampilan yang bersih untuk meningkatkan pengalaman positif pengguna mesin pencari. Kedua untuk menampilkan display konsisten untuk semua pengguna perangkat (atau bisa dibilang responsiveness). Ini juga berarti, google menekankan pentingnya responsiveness dalam konten mereka.

Apakah hilangnya iklan Google di sebelah kanan akan berpengaruh negatif untuk bisnis? Sebuah studi oleh Wordstream mengungkap bahwa hanya sekitar 14,6% klik terjadi dari lokasi samping kanan dan bawah. Ini berarti jelas akan ada pengaruh dengan penghapusan lokasi iklan di sisi sidebar kanan SERPs google.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Belajar Membuat Video Marketing Brand Sukses

#Android : Friends Furever Diperkirakan hamper 90% trafik website adalah video dan gambar binatang lucu melakukan hal lucu. Mungkin itu berlebihan? Jika Anda memeriksa facebook feed, 90% mungkin terdiri dari hal itu. Android menyadari hal ini dan mengembangkan kreativitas “binatang lucu” dengan video sederhana namun memikatnya. Android membuat video marketing diwakili kelucuan binatang yang tidak […]

SPONSOR
Pinjaman Online Tanpa Jaminan dan Kartu Kredit Terbaik Indonesia

Jumlah Pinjaman Yang Bisa Anda Dapat Seperti sudah sedikit disinggung sebelumnya jangka waktu minimal peminjaman adalah 10 hari dan maksimal 30 hari. Dana minimal yang bisa diberikan adalah Rp 1.000.000,- dan maksimal Rp 3.000.000,- Anda bisa mendapatkan pinjaman sampai Rp 4.000.000,- saat pinjaman selanjutnya jika riwayat pembayaran Anda positif. Baca: Berapa Penghasilan Trader Forex per […]

5 Cara Penting Mempertahankan Identitas Bisnis

Memberikan bonus Pada setiap bisnis, tentunya ada masalah untung dan rugi. Untuk bisa mendapatkan keuntungan dalam bisnis, Anda tentunya membutuhkan konsumen yang mempunyai loyalitas tinggi. Untuk mendapatkan konsumen dengan loyalitas tinggi, Anda bisa memberikan bonus kepada konsumen. Bonus tersebut bisa berupa barang, voucher, ataupun yang lainnya. Percaya diri dengan identitas bisnis sendiri, akan memberikan efek […]

SPONSOR

contact us