Perilaku Transaksi Non Tunai Bisnis Kuliner – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil

Perilaku Transaksi Non Tunai Bisnis Kuliner

Transaksi non tunai di Indonesia sedang dalam proses untuk berkembang. Hal ini tergambarkan dari survey yang dilakukan Mastercard kepada responden Indonesia tahun 2015 bertema Consumer Purchasing Priorities.

Survey tersebut memberikan data menarik bahwa kebanyakan responden lebih memilih untuk makan direstoran cepat saji ketimbang restoran jenis lainnya (atau sebanyak 80%), kemudian lokasi yang jadi pilihan makan adalah food court (atau sebanyak 61%), baru disusul restoran atau kafe kelas menengah (atau sebanyak 22%). Informasi survey itu menunjukkan adanya kecenderungan konsumen Indonesia menyukai hal-hal yang praktis dan cepat untuk memenuhi keperluan mereka.

Sekalipun pilihan masyarakat Indonesia untuk makan di restoran fast food, pilihan serupa tidak terjadi untuk cara pembayaran non tunai. Perilaku transaksi non tunai bisnis kuliner di Indonesia hanya mencakup 1% dengan menggunakan kartu debit saat membayar pesanan makanan di outlet fast food. Sebanyak 99% responden lain masih memilih membayar tunai.

Sebagai upaya untuk menciptakan cashless society tahun 2017, salah satu restoran cepat saji Mc Donald’s melakukan kerjasama dengan mastercard meluncurkan program beli satu gratis satu Choco Sundae. Syaratnya adalah pelanggan melakukan transaksi pembelian menu Mc Donald’s minimal seharga Rp 55.000 dengan kartu debit (nilai transaksi tidak berlaku kelipatannya). Program tersebut telah berjalan sejak 7 Januari 2016 dan terus dilakukan sampai 30 September 2018. Program itu hanya diberlakukan di 170 outlet Mc Donald’s di seantero nusantara di hari weekends.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Layanan After Sales Service Untuk Meningkatkan Loyalitas Konsumen

Istilah After sales service mungkin sudah tidak asing bagi Anda, apalagi terhadap pelaku bisnis. After sales service sendiri merupakan pelayanan yang diberikan kepada konsumen, setelah konsumen membeli produk yang dijual. Layanan after sales sevice, bisa membuat bisnis Anda semakin maju. Pentingnya layanan after sales service Ada 3 point penting, yang bisa Anda dapatkan dengan menggunakan […]

SPONSOR
Bisnis Rumahan Warung Kopi Dan Gorengan Untuk Ibu Rumah Tangga

Ibu rumah tangga yang indentik dengan pekerjaan mengurus rumah, pada saat sekarang ini bisa memulai bisnis rumahan dengan modal yang kecil. Salah satunya adalah, membuka warung kopi dan gorengan. Mungkin bisnis ini terlihat sangat biasa saja, akan tetapi penghasilan yang didapatkan dari bisnis warung kopi dan gorengan ini sangat menjanjikan. Baca: Tips Memisahkan Uang Pribadi […]

Peralatan Studio Vlog Jika Kamu Ingin Jadi Vlogger Handal

Peralatan studio vlog makin terkenal sejalan dengan popularitas Vlogging yang semakin besar seiring berjalannya waktu. Kondisi itu juga didukung dengan kemudahan membuat channel YouTube sendiri dan mengunggah video yang mendokumentasikan kehidupan sehari-hari mereka. Tujuannya jelas untuk menjadi sensasi YouTube berikutnya. Sepertinya semua orang melakukannya, beberapa vlogging setiap hari, Ada yang memposting vlog dari waktu ke […]

SPONSOR

contact us