5 Sumber Kekuasaan Organisasi – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Inspirasi Sukses Usaha Kecil

5 Sumber Kekuasaan Organisasi

Kekuasaan merujuk pada pemilikan kewenangan dan pengaruh atas pihak lain. Kekuasaan merupakan alat, tergantung dari bagaimana menggunakannya, dapat memandu kepada hal negatif ataupun positif sebuah organisasi. Sebuah usaha perlu sebuah kepemimpinan. Jika Anda memimpin sebuah usaha maka Anda akan membutuhkan kekuasaan agar organisasi dapat bergerak ke arah yang Anda inginkan.

Jika sudah demikian, tentu saja Anda akan perlu mengetahui darimana kekuasaan itu bisa didapatkan. Apa saja sumber kekuasaan organisasi?

Baca: 5 Fungsi Kepemimpinan dalam Organisasi

Kekuasaan Sah

Sumber kekuasaan ini juga dikenal dengan nama kekuasaan posisi. Kekuasaan ini berasal dari posisi seseorang dalam hierarki organisasi. Uraian tugas, misalkan, mengharuskan karyawan junior melapor kepada manager dan memberikan manager kekuasaan untuk memberikan tugas kepada junior. Untuk kekuasaan posisi berjalan dengan efektif, orang yang memegang kekuasaan harus mendapatkannya secara sah atau tidak akan diikuti oleh anggota organisasi lainnya.

Baca: Kepemimpinan, Apa Sebenarnya Itu?


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Apa Beda Ecommerce dan Ebusiness

Apa sebenarnya beda ecommerce dan ebusiness? Tahukah Anda bahwa dalam dunia bisnis internet ternyata ada dua istilah berbeda yaitu ecommerce dan ebusiness. Ecommerce tidaklah sama dengan ebusiness. Postingan sebelumnya sudah membahas lebih detil tentang ecommerce, silahkan baca apa itu ecommerce Lantas apa beda ecommerce dan ebusiness? Ebusiness dan ecommerce merupakan istilah yang terkadang sulit dipisahkan […]

SPONSOR
Teori Perilaku Konsumen untuk Perluas Market Bisnis Anda

Perilaku Konsumen Selalu Dinamis Perkembangan era kreatif dan teknologi mengantarkan setiap para pelaku usaha untuk selalu menonjolkan ide-ide kreatif di tengah persaingan bisnis yang sangat ketat. Alhasil, mereka yang tak sanggup memenuhi kebutuhan pasar harus menelan kegagalan dan berhenti di tengah jalan sebelum bisa mengembangkan usahanya. Data yang diperoleh dari statistic brain menyebutkan 25% pelaku […]

3 Strategi Menguasai Pasar untuk Bisnis Anda

Pemasaran adalah ujung tombak sebuah usaha. Tanpa adanya pemasaran, tak ada gaji untuk membayar karyawan. Tanpa strategi pemasaran yang baik, sebuah usaha akan loyo dalam menghadapi persaingan bisnis yang semakin ketat. Sebenarnya, pemasaran yang baik merupakan kunci keberhasilan sebuah bisnis. Dalam merancang sebuah strategi pemasaran agar mendapatkan hasil yang optimal, tentu diperlukan untuk menentukan strategi-strategi […]

SPONSOR

contact us