Categories
Usaha Kecil

4 Cara Menentukan Harga Jual Produk Bisnis

Cara menentukan harga jual yang efektif akan suatu produk bisnis sangat penting untuk kesuksesan sebuah usaha kecil. Memberikan harga terlalu tinggi maka konsumen akan lari.

Harga terlalu murah maka Anda akan rugi. Dalam upaya menentukan harga yang tepat akan melibatkan beberapa aspek. Beberapa aspek itu meliputi biaya produksi/perolehan atau biaya lainnya, tingkat kompetisi dan margin keuntungan yang diinginkan.

Aspek yang diluar kendali seperti kebutuhan uang mendadak juga bisa mempengaruhi bagaimana Anda menentukan harga jual produk bisnis. Apa saja caranya? Ini dia 4 cara menentukan harga jual produk bisnis.

Tehnik Harga Miring

Jika Anda ingin menjual produk dengan cepat maka tehnik harga miring akan berfungsi dengan sempurna. Berikan harga yang layaknya ada di pasar murah. Tehnik harga miring sangat cocok untuk menjual barang bekas seperti furniture, perlengkapan rumah, komputer, spare part untuk barang-barang yang sudah tidak diproduksi lagi dan sebagainya.

Baca: Tantangan Manajemen Stok Barang Dagangan Bisnis Pakaian


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Membuat Toko Online Gratis dan Praktis

Membuat toko online sendiri sekarang ini tidak lagi sesulit dulu. Dengan mengandalkan platform blog semuanya semakin mudah bahkan pemula sekalipun dijamin akan mampu membuat toko online pertamanya. Pernyataan ini memang benar adanya dan ulasan kali ini akan membuktikannya. Panduan ini akan mengulas tahap demi tahap yang dibutuhkan untuk membuat toko online Anda sendiri. Apa yang […]

SPONSOR
Panduan Lengkap Cara Memulai Bisnis Kurir Rumahan

Anda tertarik untuk memulai bisnis kurir rumahan? Jika ya, berikut ini panduan lengkap cara mulai bisnis kurir rumahan tanpa modal dan tanpa pengalaman. Dalam postingan kali ini akan dipertimbangkan semua kelengkapan mulai untuk memulai bisnis kurir rumahan. Jadi, silahkan siapkan kopi dan snack dan mari lanjutkan …. Baca: Contoh Business Plan Sederhana Sebelum memulai bisnis […]

Inspirasi Sukses Tukang Becak Jadi Jutawan

Kesuksesan memang bukanlah suratan takdir yang tidak bisa dirubah. Jika Anda memiliki keinginan yang kuat, bukan tidak mungkin nasib bisa diperbaiki menjadi lebih baik. Inilah inspirasi sukses tukang becak jadi jutawan yang dulunya tukang becak kini memiliki dua pabrik, tiga rumah dan 10 kendaraan bermotor roda empat. Sang inspirator itu adalah Sanim (kini berusia 64 […]

SPONSOR

contact us