Aturan Penggunaan Materai Sebenarnya Bagaimana Sih? – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Hukum Keuangan Lainnya

Aturan Penggunaan Materai Sebenarnya Bagaimana Sih?

Aturan penggunaan materai akan menjadi jawaban saat kita penasaran dalam menggunakan materai di sebuah dokumen. Barang yang bernama materai ini memang bukan hal baru ya, dan banyak orang menganggap jika materai memberi bobot lebih pada sebuah dokumen. Lebih jauh lagi, ada juga yang beranggapan jika perjanjian tidak ada materainya maka perjanjian bias batal. Lantas yang benar seperti apa?

Aturan penggunaan materai akan menjadi jawaban saat kita penasaran dalam menggunakan materai di sebuah dokumen. Barang yang bernama materai ini memang bukan hal baru ya, dan banyak orang menganggap jika materai memberi bobot lebih pada sebuah dokumen. Lebih jauh lagi, ada juga yang beranggapan jika perjanjian tidak ada materainya maka perjanjian bias batal. Lantas yang benar seperti apa?

Perjanjian Kerja Perlu Materai atau Tidak?

Sah tidaknya sebuah perjanjian tidak ditentukan oleh terdapat tidaknya materai dalam perjanjian. Materai berfungsi sebagai bukti pajak telah dibayar. Hal ini sesuai dengan Pasal 1 ayat (1) Undang-Undang Nomer 13 Tahun 1985 mengenai Bea Materai.

Pemberian materai dalam sebuah perjanjian memiliki kekuatan bahwa perjanjian tersebut dapat dipergunakan sebagai alat bukti akan sebuah perbuatan, fakta ataupun suatu keadaan yang sifatnya perdata (merujuk Pasal 2 (ayat) 1 buruf a Undang-Undang Bea Materai.

Baca: Contoh Kasus Penggelapan Uang Perusahaan

Jadi sebuah perjanjian kerja tanpa sebuah materai bukan berarti perbuatan hukum dalam perjanjiannya tidak sah. Sebuah perjanjian kerja (atau perjanjian lain sejenisnya) yang tidak diberi materai berarti belum memenuhi syarat dokumen sebagai alat bukti (secara perdata).


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Harga Emas Antam Hari Senin 18 April 2016

Harga emas Antam hari Senin 18 April 2016 mengalami penurunan dibanding harga emas antam seminggu lalu sebesar Rp 3000 per gram-nya. Harga emas pada hari Senin 18 April 2016 ini turun menjadi Rp 566 ribu per gram-nya. Untuk harga beli kembali dari Antam diberikan harga Rp 519 ribu per gram. Berikut ini daftar harga emas […]

SPONSOR
Tanaman Pengusir Nyamuk di Rumah

Tanaman pengusir nyamuk di rumah ini bisa jadi solusi untuk kamu yang bingung cara menjauhkan nyamuk dari rumah. Maklum saja, pada saat memasuki musim penghujan lazimnya nyamuk akan berkembang biak dalam jumlah besar. Untuk sebagian besar orang, suara desingan nyamuk dan gigitan yang membuat gatal sangatlah menggangu. Nah untuk mengatasi masalah ini terdapat cara alamiah […]

Cairan Yang Keluar dari Kemaluan Wanita Saat Terangsang Apakah Harus Mandi Wajib

Pertanyaan tentang cairan yang keluar dari kemaluan wanita saat terangsang sering kali memunculkan kebingungan di kalangan umat Islam terkait apakah hal tersebut memerlukan mandi wajib atau tidak. Dalam Islam, mandi wajib (mandi junub) adalah kewajiban untuk membersihkan diri dari keadaan junub setelah melakukan aktivitas yang memerlukan mandi junub, seperti hubungan intim atau mimpi basah. Namun, […]

SPONSOR

contact us