Categories
Internet Tips Ngeblog Usaha Kecil Web Hosting

5 Tips Memilih Nama Domain Terbaik Untuk Blog atau Website

Tips Memilih Nama Domain Terbaik? Apa saja?

Apa yang lebih penting dari desain sebuah website? Ada sebuah ungkapan dalam bisnis bahwa kata-kata memiliki makna dan nama memiliki kekuatan. Ini menjadi semakin penting di era pemasaran internet dan perkembangan merk bisnis.

Dalam membuat blog atau website, memiliki desain tertentu merupakan langkah awal yang penting namun memilih nama domain terbaik tidak kalah pentingnya. Bahkan, memilih nama bisa menjadi bagian tersulit dalam proses kegiatan blogging. Jika Anda menyadari sulitnya menterjemahkan sebuah website menjadi URL yang baru, belum termasuk potensi kerugian dalam aspek SEO, penting bagi Anda untuk melakukan semuanya dengan benar.

Semakin hari semakin sulit menemukan sesuatu yang menjadi ikon dan mudah diingat serta tersedia. Apa jadinya bila nama domain yang Anda sukai sudah dimiliki orang lain. Anda bisa mencoba membeli nama domain tersebut jika nama itu penting sekali bagi Anda. Namun, ini bisa berakibat biaya besar apalagi bila Anda baru akan memulai sebuah bisnis skala kecil.

Banyak entitas bisnis skala kecil dan menengah yang menempati posisi 10 terbaik SERPs menggunakan kata kunci yang baik. Ini hanyalah satu alasan kenapa penting bagi kita untuk memilih nama domain yang pas dengan merk bisnis.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Peluang Ekspor Sabut Kelapa

Peluang ekspor sabut kelapa patut dicermati karena aktivitas ekspor bermanfaat untuk perekonomian negara secara umum. Untuk Anda yang mempunyai sumber buah kelapa untuk diperdagangkan bisa jadi peluang ekspor ini akan menarik minat. Baca: Sejarah Kelapa Sawit di Indonesia Rata-Rata Negara Tujuan Ekspor Buah Kelapa Indonesia Ada puluhan negara tujuan ekspor kelapa Indonesia. Dari sekian banyak […]

SPONSOR
Kesuksesan Metode Investasi Richard Branson

Richard Branson adalah, salah satu pengusaha yang sangat sukses dan dia merupakan satu-satunya pengusaha yang memiliki kurang lebih delapan perusahan secara terpisah. Dalam melakukan investasi, Richard Branson memiliki cara atau metode tersendiri. Berikut cara atau metode investasi ala Richard Branson. Tidak takut dalam membuat startup Richard Branson, merupakan salah satu pengusaha yang tidak takut dalam […]

Strategi Bukalapak Dapatkan Kepercayaan Konsumen Online

Seolah tidak ingin tertinggal di persaingan sengit ecommerce Indonesia, bukalapak.com berikan kejutan untuk konsumennya melalui program Promo Diskon Magic. Melalui program itu bukalapak memberikan voucher belanja mencapai Rp100 ribu untuk para konsumen. Itulah salah satu strategi bukalapak dapatkan kepercayaan konsumen online. Strategi Bukalapak Dapatkan Kepercayaan Konsumen Online : Promo untuk Membangkitkan Minat Berbelanja Bukalapak menyadari […]

SPONSOR

contact us