Categories
Internet Usaha Kecil

10 Langkah Sukses Bisnis Kuliner Online

Sukses bisnis kuliner menjadi impian Anda?

Saat ini bisnis online menjadi satu trend dan sangat menjanjikan. Banyak barang bisa diperjualbelikan secara online mulai dari produk elektronik, kendaraan, peralatan rumah tangga, peralatan elektronik, termasuk makanan. Berbagai situs online menyediakan berbagai barang yang bisa dikirim ke semua tempat memakai jasa pengiriman paket. Namun tahukah Anda jika ada satu bisnis yang biasanya dilakukan secara offline saat ini tengah gencar dilakukan secara online yakni bisnis kuliner. Ada beberapa alasan bisnis kuliner dilakukan dengan cara online salah satunya adalah keterbatasan market pasar.

Cara memesan barang atau makanan melalui situs website sangat menguntungkan konsumen, disamping tidak ribet harga yang ditawarkan biasanya sangat kompetitif. Setiap konsumen pasti memilih barang atau makanan dengan harga murah, namun tidak ada salahnya jika dalam suatu pesta, konsumen lebih memilih memesan makanan melalui situs online. Pada zaman serba canggih seperti saat ini siapa yang tidak mengenal internet, dari anak-anak hingga orang tua sekalipun pernah merasakan akses internet.

Sukses bisnis kuliner memang identik dengan bertemu langsung ke konsumen, mungkin terlihat susah, namun bisnis kuliner online yang menggunakan media internet tetap bisa dilakukan. Ada beberapa tips yang harus dilakukan untuk membuat sukses bisnis kuliner berbasis online, berikut ulasannya.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Kasus Pemalsuan Laporan Keuangan
Kasus Pemalsuan Laporan Keuangan eFishery: Tantangan Besar bagi Dunia Startup Indonesia

Dunia startup Indonesia tengah dihebohkan dengan dugaan kasus pemalsuan laporan keuangan oleh eFishery, sebuah perusahaan yang bergerak di sektor budidaya ikan dan didirikan oleh Gibran Huzaifah pada tahun 2013 di Bandung. Pada tahun 2023, eFishery berhasil meraih status unicorn berkat pendanaan Seri D senilai US$ 200 juta. Namun, kabar buruk muncul setelah hasil audit terbaru […]

Read More
Desain Toko Kelontong Yang Menarik Minat Konsumen

Desain toko kelontong yang pas bisa menjadi kunci sukses bisnis toko kelontong Anda. Mulai dari desain minimalis, sampai dengan desain modern. Desain dari tiap toko kelontong pada dasarnya sama. Akan tetapi toko kelontong bisa di desain dengan keinginan dari pemilik dari toko kelontong sendiri. Dalam mendesain toko kelontong, Anda perlu memperhatikan desain interiornya. Agar barang […]

Read More
8 Tantangan Besar Pebisnis Pemula

Tantangan besar pebisnis pemula harus dihadapi suka tidak suka mau tidak mau. Itu adalah proses sukses. Pebisnis berpengalaman harus melewati tantangan itu tidak peduli betapapun sulitnya sebut saja membuat brand dan membesarkannya, bertahan dalam persaingan dan tetap untung dalam berbisnis tetap menjadi tantangan besar tidak peduli lama pengalaman Anda dalam berbisnis. Tantangan besar pebisnis pemula […]

Read More