Categories
Inspirasi Sukses Lainnya Pekerjaan dan Motivasi

Tips Psikotes Menggambar Pohon

Tips psikotes menggambar pohon ini penting untuk kamu yang sedang getol mencari kerja. Maklum saja dalam proses penerimaan kerja, calon karyawan harus diseleksi agar perusahaan atau organisasi mendapatkan orang yang tepat. Nah, salah satu proses seleksi adalah tes psikologi atau lebih akrab dikenal sebagai psikotes. Khusus kali ini akan dibahas psikotes menggambar pohon.

Cabang

Cara kamu menggambar cabang pohon menggambarkan hubunganmu dengan dunia luar dan orang disekitarmu. Jika kamu tidak menggambar pohon atau kamu menggambar cabang kecil, kamu berarti kesulitan mengekspresikan diri di depan umum dan tidak mudah bagi kamu berkomunikasi dengan orang lain atau mengembangkan hubungan. Cabang tebal berarti menunjukkan kepribadian yang komunikatif.

Batang yang lancip menggambarkan agresi, dan batang membengkak menunjukkan kesulitan berkomunikasi dengan orang lain. Gambar garis samar-samar berarti orang melihatmu sebagai sosok penuh perhatian atau kamu orangnya selektif dalam menentukan orang lain yang bisa dekat denganmu.

Baca: Contoh Headline Lamaran Kerja

Daun dan bunga

Menggambar daun dan bunga mewakili keinginanmu akan sukses. Jika kamu tidak menggambar bunga atau daun, bisa dipastikan kamu kurang percaya diri sendiri. Bunga dan daun akan menarik perhatian khusus yang menggambarkan sifat obesesif kompulsif. Bunga menunjukkan kepribadian optimis. Jika kamu menggambar buah maka kamu itu orang yang percaya diri.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Sinopsis Star Wars the Last Jedi Wajib Tahu Sebelum Nonton

Canto Bight Lokasi utama lainnya adalah Canto Bight. Lokasi ini merupakan tempat perjudian untuk kalangan elit yang berbeda dengan Mos Eisley. Dari apa yang sudah dibahas, Finn dan Rose akan mampir ke tempat ini dalam sebuah misi yang masih misteri. Rumor dalam Sinopsis Star Wars the Last Jedi Peringatan, apa yang diungkap merupakan spekulasi. Sudah […]

SPONSOR
Tidak Makan Malam Bisa Menurunkan Berat Badan? Apa Iya?

Buat Pilihan Camilan Cerdas Waktu antara makan siang dan sarapan keesokan harinya akan terlalu lama tanpa makan. Membuat camilan sangatlah penting sebagai rencana menurunkan berat badan. Sebagaimana menu sarapan dan makan siang, siapkan camilan yang rendah kalori namun kaya serat untuk mencegah rasa lapar. Kapan waktu memakan camilan terserah kamu. Pemilihan waktu camilan tidak terlalu […]

Mengenal Keunggulan Sistem Perekonomian Negara Jepang

Jepang adalah negara kepulauan yang berada di kawasan Asia Timur, tepatnya ada di sebelah Timur dari daratan Semenanjung Korea. Di bidang perekonomian negara jepang banyak sekali memegang perang penting di dunia. Maka tidak heran jika Jepang merupakan salah satu negara yang memilik tingkat pertumbuhan perekonomian yang sangat luar biasa. Perekonomian negara jepang sendirii tumbuh sejak […]

SPONSOR

contact us