Tips Memisahkan Uang Pribadi Dari Modal Bisnis – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Usaha Kecil

Tips Memisahkan Uang Pribadi Dari Modal Bisnis

Bukan rahasia lagi jika sudah banyak terdapat pelaku bisnis pemula yang memulai bisnisnya dengan uang pribadi mereka. Dalam menjalankan bisnis pakai uang sendiri sebagai modal, mempunyai tantangan tersendiri bagi pelaku bisnis tersebut. Mulai dari mengatur dan memisahkan uang pribadi dari modal bisnis sampai aspek keuangan dalam bisnis lainnya.

Apabila seorang pebisnis tidak bisa mengatur dan memisahkan keuangan pribadi dan keuangan bisnisnya, sulit untuknya bisa maju dan berkembang.
Bukan tidak mungkin pengusaha akan mendapatkan masalah, bisa masalah mengenai pajak dan masalah yang lainnya. Untuk bisa mengatur dan memisahkan keuangan pribadi dengan keuangan bisnis, ada beberapa tips yang perlu Anda ketahui terlebih dahulu. Berikut beberapa tips tersebut:

Membuat rekening bank terpisah

Membuat rekening bank secara terpisah merupakan langkah yang sangat tepat untuk bisa mengatur dan memisahkan antara keuangan pribadi dengan keuangan bisnis.

Dengan melakukan hal tersebut, maka Anda sudah melakukan manajemen keuangan dengan sangat baik. Anda juga bisa mendapatkan berbagai macam keuntungan dengan membuat rekening bank terpisah ini. Beberapa keuntungan pasti adalah keamanan uang usaha dan tercatatnya pemakaian uang usaha dengan baik.

Baca: BTPN Mitra Usaha Rakyat


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Macam Macam Kegiatan Ekonomi

Macam macam kegiatan ekonomi dapat mudah dipahami setelah mengetahi makna kegiatan ekonomi itu sendiri. Kegiatan ekonomi itu berkaitan dengan produksi, distribusi, pertukaran dan konsumsi barang dan jasa. Tujuan utama dari kegiatan ekonomi merupakan produksi barang dan jasa dengan prinsip untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Kegiatan manusia yang berbentuk pertukaran dengan orientasi uang dinamakan kegiatan ekonomi. Dengan […]

SPONSOR
Memaksimalkan Layanan Bisnis Online dengan Aplikasi Live Chat

Sekarang, jual beli dan bisnis bisa dilakukan secara online melalui situs web ecommerce atau pribadi. Untuk menunjang penjualan dan layanan, biasanya perusahaan ecommerce menggunakan dukungan pelanggan berupa telepon, email, dan live chat. Semakin banyak pelanggan berarti semakin banyak pertanyaan yang harus dijawab dalam waktu singkat. Email dan telepon terkadang merepotkan dan menghabiskan waktu. Karena itu, […]

5 VPN Terbaik Untuk Perusahaan

Dalam perkembangan bisnis modern, penggunaan internet bisa menjadi aktivitas rutin harian. Sebuah layanan VPN bisnis tidak hanya akan meningkatkan perlindungan data perusahaan namun juga beberapa fungsi tambahan lainnya. Dalam hal ini, usaha kecil menengah menjadi yang tercepat mengambil manfaat internet. Saat Anda memiliki mobilitas tinggi, koneksi internet dari hotel, cafĂ© dan lainnya memiliki manfaat ekstra […]

SPONSOR

contact us