Categories
Usaha Kecil

Tips Hadapi Konsumen yang Suka Bandingkan Harga

Mempelajari karakter konsumen

Banyaknya konsumen yang datang ketempat usaha Anda, konsumen tersebut mempunyai berbagai macam karakter yang perlu Anda ketahui. Hal ini tentu saja berhubungan dengan, budaya yang sangat banyak di Indonesia. Maka dari itu, mempelajari karakter konsumen sangat perlu dilakukan. Agar, Anda tidak mendapatkan keluhan dari konsumen Anda.

Percaya diri terhadap harga yang ditetapkan

Pada dunia bisnis, variasi harga merupakan hal yang sangat wajar. Setiap pelaku bisnis, mempunyai hitungan tersendiri untuk mendapatkan keuntungan dari setiap produk yang mereka jual.

Mengedepankan kualitas produk

Setiap produk yang mempunyai kualitas yang baik, akan tercerminkan oleh harga yang ditetapkan. Dengan tetap mengedepankan kualitas dari produk yang Anda jual, maka konsumen Anda juga tidak akan bisa melakukan perbandingan harga terhadap produk yang lainnya. Anda bisa memperlihatkan secara langsung kepada konsumen Anda mengenai kualitas dari produk Anda. Sehingga, Anda bisa mengatasi konsumen yang sering membandingkan harga suatu produk.

Hadapi Konsumen yang Suka Bandingkan Harga

Dengan melakukan beberapa hal diatas, Anda bisa mengatasi masalah mengenai konsumen yang suka bandingkan harga. Dalam prakteknya akan ada banyak strategi yang bisa dikembangkan seiring pengalaman Anda berkembang. Semoga ulasan diatas bisa membantu dan menambah referensi Anda, dalam hadapi konsumen yang suka bandingkan harga.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Membuat Toko Online Gratis dan Praktis

Pikirkan Nama Toko Online Setelah Anda menentukan jenis produk yang ditawarkan, toko online pertama Anda akan membutuhkan nama agar pembeli mudah mengingatnya. Pikirkanlah perlahan nama toko online apa yang paling tepat sesuai dengan produk yang Anda jual. Hal itu akan membantu konsumen mengingat toko online Anda dengan mudah sehingga dapat dengan mudah kembali ke toko […]

SPONSOR
3 Alasan Teknologi 4G akan Memperkuat Infrastruktur Ecommerce Indonesia

Itu berarti pengguna mobile merupakan sebagian besar pengunjung situs ecommerce lazada termasuk langsung kepada website ataupun aplikasi. Jumlah pengguna mobile di lazada meningkat sejak tahun 2014 dan seiring dengan pertumbuhan teknologi 4G, Ekbom yakin bisnis ecommerce akan semakin berkembang pesat di wilayah Asia Tenggara. Teknologi 4G akan memperkuat infrastruktur ecommerce karena akan memungkinkan semakin banyak […]

Peluang Bisnis Sampingan Bagi Karyawan

2: jadi Freelance Freelancing pada dasarnya menawarkan layanan. Catat semua keterampilan Anda dan lihat bagaimana Anda bisa menerjemahkannya ke dalam layanan yang akan bermanfaat bagi orang lain. Inilah ide awal peluang bisnis sampingan bagi karyawan. Misalnya, jika Anda tahu cara mendesain situs web, Anda dapat menawarkan layanan desain web untuk usaha kecil. Atau jika Anda […]

SPONSOR

contact us