Categories
Usaha Kecil

Rahasia Toko Kelontong Yang Ramai Dikunjungi Pembeli

Berikut rahasia sukses bisnis toko kelontong:

Pemilihan lokasi

Lokasi untuk memulai suatu bisnis, merupakan salah satu bagian yang sangat penting. Hal ini dikarenakan, lokasi yang mudah di capai dan mudah di temukan oleh konsumen, menjadi kunci sukses dari keberhasilan bisnis toko kelontong ini. Lokasi yang strategis adalah, lokasi yang dilalui banyak orang, kendaraan, dan juga dekat dengan rumah penduduk. Sehingga, sangat memudahkan konsumen.

Pemilihan barang

Pemilihan barang untuk toko kelontong juga harus di perhatikan, mulai dari bahan sembako, minuman, cemilan, alat-alat listrik, dan barang lainnya. Barang yang memiliki nilai prioritas adalah, barang yang paling banyak dibeli oleh pembeli. Hal ini tentu saja berkaitan dengan, kebutuhan dari pembeli.

Harga jual barang

Setiap barang yang dijual di toko kelontong, memiliki harga yang sangat bervariatif. Anda bisa menentukan harga jual barang ditoko kelontong Anda dengan harga yang bersaing dengan toko lain, atau Anda bisa menentukan harga jual barang tersebut sesuai dengan modal yang Anda keluarkan untuk setiap barang. Harga yang bersaing, tentunya bisa membuat toko kelontong Anda menjadi ramai pembeli.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Pinjaman Modal Usaha Sampai 1 Miliar Secara Online

Pinjaman Modal Usaha Tanpa Agunan Ini merupakan fitur BNI Fleksi yang diperuntukan untuk calon peminjam dengan kategori penghasilan tetap alias pegawai. Jika Anda bekerja kantoran dengan gaji tetap per bulan maka pinjaman ini akan cocok untuk Anda. Beberapa keuntungan yang dapat diperoleh peminjam adalah proses cepat, suku bunga ringan (0,7% per bulan flat), masa angsuran […]

SPONSOR
7 Tahapan Cara Bisnis Agar Tidak Rugi

Tahap Start-Up Komitmen untuk sukses terapkan cara bisnis agar tidak rugi juga penting di tahap start up. Bisnis Anda sekarang ada dalam istilah hukum. Produk atau layanan dalam produksi, dan Anda memiliki pelanggan pertama Anda. Baca: Contoh Proposal Usaha Rental Mobil * Tantangan: Jika bisnis Anda berada pada tahap siklus hidup start-up, kemungkinan Anda memiliki […]

Bisnis Rumahan Warung Kopi Dan Gorengan Untuk Ibu Rumah Tangga

Mudah dalam mejalankannya Bisnis warung kopi dan gorengan ini, tidak membutuhkan izin usaha ataupun izin lainnya. Karena bisnis warung kopi dan gorengan, bisa dijalankan dirumah saja. Baca: Cara Menghitung Keuntungan dan Balik Modal Sehingga memudahkan bagi ibu rumah tangga, untuk menjalankan bisnis dan juga mengurus rumah. Ibu rumah tangga yang menjalankan bisnis rumahan ini, tidak […]

SPONSOR

contact us