Categories
Keuangan Usaha Kecil

Apa Syarat Pinjaman Modal Usaha Baru Mulai?

4 Aspek Pinjaman Modal Usaha Kecil

Jika Anda ingin pengajuan pinjaman modal usaha memiliki peluang untuk disetujui pemberi pinjaman, Anda perlu memahami 4 aspek pinjaman modal usaha kecil yang penting. Inilah keempat aspek itu berdasarkan urutan urgensinya:

Baca: Proposal Pengajuan Kredit? Ini Contohnya …

Karakter

Karakter merujuk pada sejarah keuangan calon nasabah peminjam modal. Karakter lazim diartikan dengan melihat riwayat pinjaman, khususnya sebagaimana dicantumkan dalam skor kredit. Beberapa faktor yang akan mempengaruhi kredit skor Anda seperti:

Baca: Contoh Proposal Usaha Nasi Goreng

  • Terlambat bayar
  • Akun pasif
  • Kredit yang tersedia
  • Jumlah hutang

Kredibilitas

Kredibilitas Anda merupakan kemampuan Anda untuk membujuk pemberi pinjaman bahwa bisnis Anda mampu sukses. Ada dua elemen penting dalam kredibilitas:

Baca: Contoh Proposal Bisnis Cafe Sederhana

Sebuah rencana bisnis, termasuk keuangan yang baik untuk menunjukkan kemampuan menjelaskan keuntungan, sehingga Anda mampu melunasi cicilan pinjaman. Sebuah peringkat kredit yang baik, karena kemungkinan Anda harus menjamin secara pribadi kredit itu dan pemberi pinjaman modal ingin melihat riwayat Anda dalam memenuhi kewajiban keuangan.

Baca: Sejarah Kelapa Sawit Indonesia


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

4 Fitur Google Adword Express yang Akan Untungkan UKM

Adword Express masuk ke Indonesia berkat upaya Google Indonesia. Fitur ADwords ini dimaksudkan untuk meringankan tugas para pelaku usaha online untuk bisa menjangkau masyarakat online melalui iklan di Google. Jika sudah demikian tentu tidak berlebihan jika dikatan fitur google adwords express akan untungkan UKM Indonesia. Yang membedakan adword express dengan adword biasa adalah adanya teknologi […]

SPONSOR
Apa itu Ecommerce Murni dan Partial Ecommerce

Dalam sebuah ecommerce murni maka ketiga dimensi tadi sifatnya digital. Dalam sebuah partial ecommerce maka terdapat semua kemungkinan dari ketiga dimensi tadi, atau dengan kata lain ada kombinasi antar dimensi. Ecommerce murni merujuk pada kondisi dimana sebuah bisnis bertransaksi secara online dan produk yang dijual tidak memiliki bentuk fisik. Contoh sederhana dari ecommerce murni adalah […]

Keuntungan dan Kerugian Bisnis Domestik

Siklus Perubahan Sebagai usaha tentu saja aka nada perubahan siklus. Memprediksi perubahan siklus ini akan lebih mudah dilakukan untuk bisnis domestik. Antisipasi terhadap siklus perubahan akan membuat entitas bisnis mampu mengambil manfaat maksimal atas perubahan situasi ekonomi. Siklus perubahan akan memberi efek lebih besar kepada bisnis domestik ketimbang bisnis internasional. Dalam konteks bisnis internasional, penuruan […]

SPONSOR

contact us