Penyebab Kebangkrutan Toko Ritel – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Belanja Online Keuangan Usaha Kecil

Penyebab Kebangkrutan Toko Ritel

Penyebab kebangkrutan toko ritel menjadi pencarian banyak pengamat bisnis akhir-akhir ini. Dapat disaksikan banyak orang jika satu per satu toko ritel terkenal di Ibu Kota mulai berguguran. Sebelumnya ada Matahari dan Ramayana, sekarang Lotus Departmen Store yang mulai menutup sejumlah gerainya.

Asosiasi pengusaha ritel Indonesia (atau Aprindo) menyatakan jika ada beberapa sebab yang membuat pemilik department store memilih untuk tutup gerainya.

Biaya operasional sebuah department store makin tinggi dan tidak masuk akal. Itulah pernyataan dari Wakil Ketua Aprindo, Tutum Rahanta.

Selain harus bersaing dengan sesama ritel lainnya, pengusaha sebuah department store harus berkompetisi dengan toko online. Aprindo menduga itu menjadi penyebab turunnya kunjungan konsumen ke pusat perbelanjaan.

Selain itu, pemilik department store harus menanggung biaya rutin operasional department store. Yang membuat semakin berat, biaya operasional ini makin hari makin mahal. Sewa tempat selalu naik, gaji pegawai semakin melambung dan konsumen yang datang semakin berkurang.

Itulah penyebab kebangkrutan toko ritel. Pemilik department store memilih untuk menonaktifkan beberapa gerai. Dari sudut pandang usaha, penutupan gerai dapat dimengerti karena tingginya biaya operasional usaha akan membebani keuangan perusahaan.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Statistik Bisnis untuk Pemula

Statistik bisnis untuk pemula penting sebagai pengantar awal memahami ilmu pengetahuan ini. Statistik bisnis memungkinan penggunanya untuk menganalisa masalah bisnis dengan data sesungguhnya sehingga membentuk sebuah strategi marketing yang efektif. Ilmu pengetahuan statistic menggunakan analisa regresi, uji hipotesa, distribusi sampel dan lainnya untuk memastikan keakuratan data analisa. 3 Cara Menjabarkan Populasi dan Sampel dalam Statistik […]

SPONSOR
Harga Popok Bayi

Harga popok bayi tentu akan menjadi pertimbangan banyak orang tua yang ingin membesarkan anak. Mulai dari harga popok bayi baru lahir, baik berbahan kain atau bukan kain, merk popok bayi sampai harga popok bayi 1 lusin. Informasi itu akan memberikan orang tua masukan yang berharga untuk merencanakan kebutuhan merawat bayi. Tidak perlu berlama-lama, mari simak […]

Pengertian E-Wallet Menurut Para Ahli

Pengertian e wallet menurut para ahli apa sih ya? Ulasan ini akan mengungkap pertanyaan itu. Secara sederhana E-wallet adalah jenis kartu elektronik yang digunakan untuk transaksi yang dilakukan secara online melalui komputer atau smartphone. Kegunaannya sama dengan kartu kredit atau debit. E-wallet perlu ditautkan dengan rekening bank individu untuk melakukan pembayaran. Baca: Berapa Biaya Hidup […]

SPONSOR

contact us