Categories
Usaha Kecil

Peluang Ekspor Lampu Hias Indonesia ke Timteng, Turki dan Eropa Timur

Untuk sebuah lampu gantung berukuran besar setinggi 1 meter bisa diberikan harga 1,5 juta. Dengan pertumbuhan peluang usaha lampu hias saat ini, Sutrisna mengaku menikmati omset bulanan setidaknya Rp 60 juta.

Kendala utama sebagai produsen lampu hias Indonesia adalah harga bahan baku yang tinggi. Harga bahan dasar kuningan akan terpengaruh pada nilai tukar rupiah terhadap USD. Misalkan tahun lalu harga kuningan yang biasanya Rp 40ribu per lembar kini menjadi Rp 50 ribu.

Selain tingginya harga bahan baku, kendala lain sebagai produsen lampu hias adalah langkanya kaca es. Kaca es ini merupakan sebuah kaca dengan ornament yang timbul. Di wilayah Cianjur sudah sangat langka untuk mendapatkan kaca es ini. Bahkan sampai perlu mencari kaca es ke Bandung.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Peluang Usaha Flanel Rumahan

Peluang Usaha Flanel Rumahan Membuat Gantungan Kunci Sebuah contoh mudah dari wujud peluang usaha flanel rumahan adalan berjualan gantungan kunci dari bahan kain flanel. Bahan yang murah membuat harga jual pun dapat rendah sehingga menarik minat konsumen. Contoh nyatanya adalah penjual gantungan kunci flanel dari tokopedia ini: Baca: Bisnis Cake dan Pastry Diminati Kalangan Muda […]

SPONSOR
Produk Yang Paling Banyak Dibeli Online Konsumen Indonesia

Produk yang paling banyak dibeli online apa ya? Sebagai pelaku usaha online tentu sangat menarik untuk mengetahui produk apa sih yang paling banyak dibeli online konsumen Indonesia? Dengan berbekal informasi ini setidaknya Anda akan mempunyai gambaran untuk memulai usaha apa. Lalu produk apa yang paling banyak dibeli online konsumen Indonesia? Inilah informasinya …. Pelaku Riset […]

Memulai Usaha Barbershop Harus Memiliki Izin Usaha?

Postingan ini merupakan tanggapan atas pertanyaan pembaca setia notordinaryblogger dalam postingan Cara Menghitung Balik Modal Usaha Kecil. Terima kasih atas pertanyaan yang diberikan. Pertanyaan asli dari penanya adalah apakah untuk memulai usaha barbershop harus memiliki izin usaha? Dalam menjawab ini kami mencoba mencari beberapa referensi. Agak sedikit membingungkan bahwa izin usaha barbershop ternyata ada di […]

SPONSOR

contact us