Syarat untuk Daftar Kredivo Agar Di ACC
Tertarik untuk daftar kredivo? Pastikan Anda memenuhi persyaratan ini:
- Pemohon adalah Warga Negara Indonesia (WNI)
- Pemohon sudah berusia antara 18 sampai 60 tahun.
- Pemohon memiliki domisili di Jabodetabek, Medan, Palembang, Bandung, Cirebon, Semarang, Yogyakarta, Solo, Malang, Surabaya, Bali, Makassar.
- Pemohon berpenghasilan sekurang-kurangnya Rp3.000.000,- per bulan.
Biaya dan Denda
Penting juga untuk mengetahui besaran denda atau biaya yang mungkin muncul ketika memiliki kartu kredit digital Kredivo
Iuran Tahunan : Gratis
Biaya per tahun untuk Kartu tambahan : Gratis
Minimum Cicilan per bulan : 0 untuk pembayaran dalam 30 hari.
Denda keterlambatan pembayaran : 0.03%
Biaya admin untuk keterlambatan : 0
Biaya untuk penarikan tunai minimum : Rp 1.500.000,-
Baca: Pilih Cicil Mobil atau Taksi Online
Persyaratan untuk Daftar Kredivo Agar di ACC
Minimum pendapatan bulanan : Rp3.000.000
Usia minimum pemegang kartu utama : 18 tahun
Usia maksimal pemegang kartu utama : 65 tahun
Usia minimum pemegang kartu tambahan : 0 tahun
Siapa saja yang dapat mendaftar : WNI
Baca: 4 Cara Mudah Membeli Saham Online
Apakah Ada Syarat Kepemilikan Kartu Kredit
Mendaftar kredivo tidak diwajibkan untuk memiliki kartu kredit sebelumnya.
Baca: Contoh Finansial Teknologi yang ada di Indonesia
Cara Menyampaikan Dokumen untuk Daftar Kredivo
- Kartu identitas (KTP) dan selfie (swafoto)
- Bukti tempat tinggal, dengan menghubungkan akun e-commerce yang sudah Anda gunakan bertransaksi.
- Bukti penghasilan dengan menghubungkan akun internet banking melalui rekening gaji.
Tertarik? Silahkan kunjungi kredivo