Categories
Usaha Kecil

Ayam Krispi Tahan Lama Koyaku

Biaya paket kerjasama kemitraan ayam krispi Koyaku sebesar 35 juta rupiah. Dari harga itu mitra akan diberikan mesin kasir, frying booth, deep fryer, booth, bahan baku (meliputi tepung kering, aneka bumbu dan tepung basah) pelatihan karyawan dan brosur promosi. Tidak ada biaya royalty yang dikenakan kepada mitra. Tidak adanya biaya royalty tentu akan menjadi daya tarik tersendiri.

Pilihan menu yang disediakan untuk konsumen antara lain Koyaku Crispy Mushroom, Koyaku Crispy Chicken XL, dan French Fries. Dari semua menu itu bisa diberikan taburan dengan empat pilihan rasa meliputi cheese, seaweed, spicy dan barbeque.

Harga jual setiap cup mulai dari Rp20ribu sampai Rp30ribu. Tersedia juga ukuran besar dengan harga Rp170ribu satu cupnya. Target omset mitra setiap hari adalah Rp 1,5 juta. Dengan gambaran omset seperti itu maka prediksi balik modalnya 6 bulan sampai 12 bulan. Prosentase keuntungan usaha ayam krispi tahan lama koyaku ini mencapai 40% dari omset.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Persaingan Produk Elektronik Buatan Asia di Indonesia

Survey Persaingan Produk Elektronik berdasarkan Persepsi Konsumen Indonesia SurveyOne mengungkap bahwa produk elektronik Jepang lekat dengan kualitas dibenak konsumen Indonesia (sebanyak 34.8% mengkonfirmasi). Selain kualitas, produk yang bagus (sebanyak 11.3% mengkonfirmasi), daya tahan baik (10,6% mengkonfirmasi) dan kecanggihan (5,7% mengkonfirmasi). Satu hal negative yang melekat akan produk Jepang di mata konsumen Indonesia adalah harganya yang […]

SPONSOR
Cari Uang Lewat YouTube

1 Membuat Akun YouTube Pertama tentu saja Anda perlu membuat akun YouTube baru atau menggunakan akun yang sudah ada. Tambahkan kata kunci untuk memudahkan pengguna YouTube menemukan akun Anda. Selain itu Anda juga memilih jenis akun untuk menyesuaikan spesifikasi video Anda. Pemilihan kata kunci sebagai nama username akun YouTube bisa sangat membantu atau malah menghambat […]

14 Desain Rak Toko Sembako Yang Bawa Hoki

Rak ini dibilang ramah konsumen karena mengusung desain fleksibel, dengan sorotan maksimum produk yang dijual. Pembeli akan mampu mencermati produk dengan baik sebelum membelinya. Desain rak toko sembako ini diyakini mampu menarik minat konsumen sekaligus meningkatkan penjualan. # 5 Desain Rak Garmen Rak garmen memiliki desain yang mudah disesuaikan dan elegan. Rak garmen bisa dimanfaatkan […]

SPONSOR

contact us