Apakah Update Google SERPs Akan Mempengaruhi Bisnis Anda? – Page 2 – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Marketing Search Engine Optimization Usaha Kecil

Apakah Update Google SERPs Akan Mempengaruhi Bisnis Anda?

Apakah Update Google SERPs akan Mempengaruhi Bisnis Anda?

Pertanyaan mendasar seputar update ini adalah bagaimana ini akan mempengaruhi hasil pencarian, bagaimana ini akan mengganggu bisnis Anda, apakah biaya iklan teks akan meningkat, apa yang bisa Anda lakukan atas perubahan ini, perlukah Anda merubah strategi marketing Anda?

Apa jawabnya? Mari kita simak

Kenapa Harus Diupdate?

Sebelum adanya update ini, iklan akan ditampilkan di 3 bagian pada laman hasil pencarian Google yaitu atas, bawah dan sidebar kanan. Kini, iklan sidebar kanan akan dihilangkan yang berarti jumlah iklan akan berkurang sedangkan pemasang iklan tetap besar.

Namun jika dicermati, untuk kata kunci tertentu “kategori komersial tinggi” akan lebih banyak iklan ditampilkan. Jika Anda pernah menjumpainya, itu berarti Google menilai kemungkinan terjadinya pembelian atas keyword itu oleh pengguna sangat tinggi.

Alasan utama update ini setidaknya dapat diartikan kedalam dua hal, pertama Google ingin tampilan yang bersih untuk meningkatkan pengalaman positif pengguna mesin pencari. Kedua untuk menampilkan display konsisten untuk semua pengguna perangkat (atau bisa dibilang responsiveness). Ini juga berarti, google menekankan pentingnya responsiveness dalam konten mereka.

Apakah hilangnya iklan Google di sebelah kanan akan berpengaruh negatif untuk bisnis? Sebuah studi oleh Wordstream mengungkap bahwa hanya sekitar 14,6% klik terjadi dari lokasi samping kanan dan bawah. Ini berarti jelas akan ada pengaruh dengan penghapusan lokasi iklan di sisi sidebar kanan SERPs google.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

14 Alasan Ngeblog Menumbuhkan Mental Pengusaha Sukses

Tanpa disadari, kebiasaan atau hobi ngeblog yang sudah dijalani sangat ampuh dalam menumbuhkan mental pengusaha sukses. Tidak percaya? Ini alasannya Menjalani aktivitas penuh semangat dan antusiasme menghadapi berbagai peluang Banyak blogger memulai kegiatan blogging bermula dari mimpi meraih sukses atas blog yang sudah dimulainya. Seiring berjalannya waktu, muncul semangat dan kesukaan tersendiri saat ngeblog dan […]

SPONSOR
Tujuan Penggunaan Variasi Iklan pada PPC Campaign

2. Kontrol Anggaran Anggaran merupakan aspek yang tidak kalah penting dalam tujuan penggunaan variasi iklan pada PPC Campaign. Anggaran adalah elemen inti dari bisnis apa pun dan sangat penting. Di sini, Anda dapat mengatur rencana keuangan Anda untuk iklan PPC dan bahkan dapat mengontrol pengeluaran kampanye iklannya. Anda memiliki semua kekuatan untuk mengatur anggaran sesuai […]

3 Strategi Tangkap Konsumen Potensial di Bidang Jasa Perjalanan Wisata

#1 Strategi Promo Harga Tersedianya promo yang disampaikan kepada konsumen potensial oleh penyedia jasa perjalanan wisata atas beberapa maskapai penerbangan memiliki daya pikat tersediri untuk konsumen potensial yang sudah memiliki minat berwisata. #2 Lakukan Riset Riset internal Dwidayatour kepada 1134 responden melalui penelitian kuantitatif online mengungkap bahwa 58% responden mengaku bahwa harga, kemudahan dan kecepatan […]

SPONSOR

contact us