Categories
Kesehatan

6 Cara Mengatasi Perut Kembung Paling Ampuh Dan Cepat Untuk Orang Dewasa

Perut kembung merupakan salah satu gangguan pencernaan yang umum terjadi di sebagian orang dan bisa terjadi di segala usia termasuk orang dewasa. Penderita biasanya merasakan perutnya terasa penuh, kencang dan bergas. Tidak hanya itu penderita juga merasakan perut terasa membesar. Kondisi seperti ini pastinya akan menggangu saat aktivitas bekerja maupun saat sekolah karena rasa sakit yang dirasakan di perut.

Baca: Gejala Asam Lambung Berlebih

Menelan udara saat makan dan minum merupakan salah satu penyebab perut kembung terjadi. Tidak hanya itu saja perut kembung bisa disebabkan oleh beberapa hal antara lain sembelit, merokok, makan terlalu cepat, berat badan meningkat, pertumbuhan bakteri terlalu cepat di usus kecil, naik turunnya hormon, khususnya pada wanita yang sedang mengalami pre menstrual sindrome dan kondisi medis tertentu seperti giardiasis (parasit usus).

Bagi kalian yang sudah terlanjur mengalami perut kembung, berikut ini 6 cara mengatasi perut kembung paling ampuh dan cepat untuk orang dewasa lengkap.

Memilih Makanan Dan Mengatur Pola Makan

Salah satu faktor paling berpengaruh untuk mengatasi perut kembung adalah makanan.

  • Makan dengan porsi kecil dan kunyah pelan-pelan
  • Kurangi makanan yang menghasilkan gas saat dicerna
  • Kurangi makanan yang berlemak khususnya gorengan
  • Konsumsi Jahe, Jeruk Nipis, Bawah Merah, Sup Hangat, Nanas, Labu
  • Konsumsi Makanan Probiotik
  • Jauhi makanan dingin
  • Mengunyah Peppermint
  • Jangan bergerak setelah makan
  • Jangan mengonsumsi makanan yang berkadar garam tinggi
  • Jangan terlalu mengonsumsi makanan berserat khususnya suplemen

Memilih Minuman Dan Mengatur Pola Minum

Setelah makanan, faktor paling penting berikutnya adalah minuman.

  • Meningkatkan jumlah cairan yang diminum
  • Kurangi mengonsumsi produk susu
  • Hindari minum dengan sedotan
  • Jauhi miniman bersoda
  • Konsumsi Teh chamomile, Jus Jeruk,
  • Konsumsi Rebusan Daun Pepaya
  • Jauhi minuman dingin
  • Wajib mengonsumsi air putih
  • Minum Teh Manis Hangat

Baca: Manfaat Minum Air Hangat untuk Jantung


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Fungsi Vitamin A

Vitamin dan mineral adalah dua jenis nutrisi utama yang dibutuhkan tubuh Anda untuk bertahan hidup dan tetap sehat. Vitamin membantu tubuh Anda tumbuh dan bekerja sebagaimana mestinya. Ada 13 vitamin esensial — vitamin A, C, D, E, K, dan vitamin B (tiamin, riboflavin, niasin, asam pantotenat, biotin, B6, B12, dan folat). Vitamin memiliki tugas berbeda […]

SPONSOR
Tipe Diabetes Melitus Anda Wajib Tahu agar Sadar Kesehatan

Tipe diabetes melitus ini akan menjelaskan beragam jenis diabetes yang sudah dideteksi kalangan medis. Diabetes melitus, umumnya dikenal sebagai diabetes, adalah penyakit metabolisme yang menyebabkan gula darah tinggi. Dalam mekanisme tubuh yang normal, hormon insulin memindahkan gula dari darah ke sel Anda untuk disimpan atau digunakan sebagai energi. Ketika mengidap penyakit diabetes, tubuh tidak menghasilkan […]

Penumbuh Rambut Botak

Penumbuh rambut botak merupakan produk yang dibutuhkan bagi Anda yang memiliki masalah rambut. Dengan berbagai alasan, rambut botak dapat terjadi pada siapapun tanpa diduga sebelumnya. Jika hal ini terjadi, tentu saja Anda ingin segera tahu bagaimana cara menyelesaikannya. Dari sekian banyak produk yang ada, wajar jika Anda ragu atau masih belum yakin apakah produk penumbuh […]

SPONSOR

contact us