Categories
Internet Usaha Kecil

3 Cara Orang Indonesia Hasilkan 1000 Dollar dari Youtube

Berawal dari Hobi Menjadi Produsen 50 Video Youtube per Bulan

Pebisnis Youtube selanjutnya adalah grup music Endank Soekamti dari Yogyakarta yang sudah membuat video Youtube dengan Google Adsense sejak tahun 2007 silam.

Awal mulanya hanya untuk mempromosikan lagi dengan video yang menarik sekaligus unik. Dengan bantuan sekitar dua puluh enam tim, video yang dihasilkan bisa sampai 50 video setiap bulan.

Setidaknya 30ribu penonton menyaksikan video mereka setiap bulannya. Dalam setiap pembuatan video, mereka harus melalui proses diskusi tim kemudian pemilihan lokasi.

Siap Hasilkan 1000 Dollar dari Youtube?

Itulah kesemua cara orang Indonesia hasilkan 1000 dollar dari Youtube. Kemajuan teknologi digital jelas memberikan peluang bisnis yang sayang untuk dilewatkan begitu saja. Anda tertarik menjadi orang Indonesia selanjutnya?

Pastikan kreativitas Anda mengalir terus karena semakin banyak yang mencoba cara ini tentu semakin tinggi tingkat persaingannya namun jika Anda tetap kreatif mimpi hasilkan 1000 dollar dari Youtube bukanlah hal mustahil untuk diraih.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Kelebihan Dan Kekurangan Sistem Operasi Windows 10

Kekurangan sistem operasi windows 10 Sulit menggantikan default browser Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa windows 10 memperkenalkan web browser terbarunya yaitu microsoft edge yang dapat bekerja dengan baik. Namun yang menjadi permasalahan adalah para pengguna akan mengalami kesulitan menggantikan web browser tersebut kerana pihak microsoft sendiri memproteksi sistem operasinya. Jika pengguna ingin mencoba melanggarnya […]

SPONSOR
5 Faktor Pendorong Pertumbuhan Ekonomi Yang Utama

#3 Karakter Permodalan Faktor pendorong pertumbuhan ekonomi selanjutnya adalah karakter permodalan meliputi tanah, mesin, bangunan, transportasi dan media komunikasi. Proses pengadaan dan produksi akan membutuhkan produk buatan manusia yang disebutkan tadi. Karakteristik modal meningkatkan ketersediaan modal per satu tenaga kerja yang semakin meningkatkan rasio modal atau rasio tenaga kerja. Sebagai dampaknya, produktivitas tenaga kerja meningkat […]

10 Startup Indonesia yang Berpeluang Tumbuh Besar

Industri startup memang tumbuh dengan agresif tidak terkecuali di Indonesia. Dari banyaknya startup yang bermunculan terdapat setidaknya 10 startup Indonesia yang berpeluang tumbuh besar karena sukses mendapatkan perhatian investor. Lebih hebat lagi bahwa beberapa perusahaan startup ini masih dalam tingkat pengembangan dan sudah berhasil menangkap minat konsumen yang banyak. Dengan besarnya minat konsumen dan investor […]

SPONSOR

contact us