23 Fitur Keren Android O – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet

23 Fitur Keren Android O

Sudah santer diberitakan jika Google merilis ulasan pengembang akan Android O. Versi android baru ini memiliki banyak perkembangan, mulai dari tampilan yang semakin menawan, perbaikan perangkat internal dan fitur keren android O yang ekslusif untuk diutak atik.

Banyak pengamat masih belum yakin apa apa nama resminya namun banyak bertaruh “Android 8.0 Oreo” sebagai nama paling tepat. Sambil menunggu Google untuk menyelesaikan persiapan rilisnya kepada publik, tidak ada salahnya Anda curi start, intip fitur dan fungsi terkini dari Android O ini. Menarik kan?

Menu Setting Yang Didesain Ulang

Hal paling menonjol secara tampilan yang berubah adalah menu setting dimana fitur teks abu gelap di depan latar putih. Anehnya, navigasi samping yang dikenalkan pada Android Nougat hilang. Semua varian menu diatur ulang untuk membuat menu setting sangat sederhana dan jelas.

File Manager Makin Canggih

Fitur bawaan Android file manager bukanlah yang terbaik di pasaran, namun selalu menyenangkan untuk memiliki cara untuk melihat-lihat file tanpa harus menginstal app tambahan. Apps file di Android O mengalami perubahan. Apps ini belum menyamai fitur seperti Solid Explorer dan FX File Manager namun memungkinkan Anda melihat, menghapus dan membuka file.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Tarik Tunai Uang Payoneer di ATM Lokal

Notordinaryblogger ingin sharing pengalaman tarik tunai uang payoneer di ATM lokal di Indonesia. Hal ini sekaligus memperkuat betapa besarnya peluang usaha yang bisa dilakukan sekarang ini dengan sarana internet. Untuk kamu yang masih belum paham apa itu payoneer, bisa baca ulasan sebelumnya berikut ini: Apa saya perlu buat akun payoneer? Awal mula dari rencana mengambil […]

SPONSOR
Materi Kuliah Web Design

Materi kuliah web design ini penting untuk kamu yang berminat mengambil kuliah jurusan web design. Sebelum masuk ke dunia perkuliahan, tentu saja akan lebih maksimal jika kamu memahami apa yang akan dipelajari. Baca: Fungsi Router, Definisi dan Jenis Langsung saja, jika kamu memang berminat menjadi lulusan web design, inilah gambaran materi kuliahnya: Materi Kuliah Web […]

Cara Menghasilkan Uang dari Play Store

Cara menghasilkan uang dari play store memang menjadi daya tarik teknologi informasi di mata banyak orang. Kondisi itu dikarenakan aplikasi seluler digunakan di hampir semua industri. Perusahaan maupun perorangan dapat menghasilkan uang dengan aplikasi seluler melalui berbagai cara. Ketika aplikasi Anda populer, dan peringkat tinggi di toko aplikasi, itu akan menghasilkan lebih banyak uang. Itu […]

SPONSOR

contact us