Untuk rekan pembaca yang bisa dibilang baru mengenal aktivitas ngeblog atau sudah ngeblog cukup lama, inilah tips ngeblog yang bisa menjadi pengingat (atau mungkin panduan)
Jangan coba meniru. Banyak blogger mencoba untuk meniru blogger lain. Janga lakukan ini. Jadilah pribadi yang unik dengan menawarkan apa yang Anda miliki.
Apa adanya. Jangan mengada-ada. Kepercayaan akan Anda dapatkan perlahan dan mudah sekali hilang.
Jadilah keren. Sudah banyak blogger biasa di luar sana. Jangan tambahkan diri Anda kedalamnya dan lakukanlah sesuatu yang luar biasa.
Bersyukur. Sabarlah. Hasil positif membutuhkan waktu untuk sampai pada diri Anda. Jangan lupa bersyukur karena keahlian ngeblog Anda sudah jauh lebih baik sekarang.