Categories
Manajemen Organisasi Usaha Kecil

Yang Perlu Diperhatikan Saat Mendirikan PT

2. Mencari harga yang wajar

Mencari harga yang wajar adalah salah satu kunci memilih jasa pembuatan PT yang bagus. Sekarang ini banyak sekali jasa jasa pendirian PT berbasis online. Oleh karena itu, kepercayaan dan kejujuran antara kedua pihak merupakan kunci kesuksesan dalam transaksi.

Jika anda hendak mencari jasa pembuatan PT secara online, carilah jasa yang menawarkan harga wajar. Tidak terlalu murah atau tidak terlalu mahal. Misalnya saja jika anda hendak mendirikan PT dengan SIUP kecil, anda perlu mengeluarkan uang sebesar Rp. 8.500.000.

Untuk mendirikan PT dengan SIUP menengah, anda perlu mengeluarkan uang sebesar Rp. 9.500.000. Dan untuk mendirikan PT dengan SIUP besar, anda harus mengeluarkan uang sebesar Rp. 11.500.000. 

3. Carilah jasa pembuatan PT yang telah memiliki banyak testimoni

Testimoni merupakan tolak ukur yang sangat penting dan harus diperhatikan ketika memilih jasa pembuatan PT. Testimoni sendiri ialah penilaian dari klien yang telah menggunakan suatu perusahaan.

Biasanya testimoni diminta oleh pengusaha untuk menilai seberapa bagusnya perusahaan tersebut. Disitu anda akan dipaparkan nilai dari suatu jasa dengan aspek seberapa cakap, profesional, kecepatan dan tingkat rekomendasi.

Dari situlah anda bisa menilai sendiri, apakah jasa pembuatan PT tersebut layak dengan gaya anda atau tidak.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

5 Sumber Kekuasaan Organisasi

Kekuasaan Imbalan Sumber kekuasaan ini berasal dari kemampuan seseorang untuk mempengaruhi alokasi insentif dalam organisasi. Insentif ini mencakup kenaikan gaji, penilaian positif dan promosi. Baca: SDLC adalah … Dalam organisasi, orang yang memiliki kekuasaan imbalan ini cenderung berpengaruh pada karyawan lainnya. Kekuasaan imbalan, jika digunakan dengan baik, akan memberikan motivasi karyawan. Namun jika diterapkan dengan […]

SPONSOR
Cara Pasang Iklan di Blogspot Gratis

Namanya shortest. Jaringan iklan ini pada mulanya penyingkat link. Artinya merubah link yang panjang menjadi singkat, dan jika seseorang ngeklik link singkat itu maka pemilik link singkat akan diberi komisi uang. Semudah itu cara kerjanya. Baca: Tips Mudah Membuat Blog Anda Lebih Baik Kini semakin mudah, dengan kode khusus yang disediakan, Anda tidak perlu menunggu […]

5 Tips Jitu Dan Sukses Berbisnis Online

Menguatkan mental dan konsep bisnis Faktor dari dalam diri sendiri yaitu mental berupa motivasi yang tinggi merupakan modal utama dalam memulai bisnis online. Dipadukan dengan konsep berbisnis yang mantap, maka bisnis online Anda akan semakin melaju dengan cepat. Jangan lupakan prinsip SWOT, yaitu strength, weakness, opportunity, dan threat dalam bisnis online Anda. Baca: Contoh Analisa […]

SPONSOR

contact us