Akses untuk menuju lokasi Anda sangat mudah
Akses konsumen untuk bisa datang ketempat usaha Anda, sebaiknya mudah dicapai oleh konsumen. Agar konsumen bisa dengan mudahnya untuk datang dan membeli di tempat usaha Anda.
Biaya sewa
Lokasi yang strategis untuk usaha biasanya sangat mahal. Tetapi harga mahal dari biaya sewa tersebut, sebenarnya sebagai faktor penunjang untuk Anda agar bisa mendapatkan keuntungan yang lebih banyak lagi.
Legalitas dari tempat usaha Anda
Legalitas dari tempat jualan harus Anda perhatikan, guna untuk menghindari resiko yang terlalu tinggi. Masalah izin usaha, biasanya yang menjadi permasalahan utama dari legalitas tempat usaha ini.
Lingkungan sekitar ditempat usaha Anda
Lingkungan sekitar ditempat usaha Anda, harus Anda perhatikan. Karena, biasanya permasalahan dari lingkungan sekitar ini akan berdampak pada konsumen Anda.
Bagaimana Anda Tentukan Tempat Strategis untuk Jualan?
7 tips memilih tempat strategis untuk jualan diatas bisa menjadi referensi Anda ketika Anda ingin memilih tempat jualan. Agar dagangan yang Anda jual bisa bertahan terus dan juga mendapatkan keuntungan yang maksimal.