Salah satu tugas utama dan hasil akhir bagian akuntansi di sebuah perusahaan adalah membuat laporan keuangan. Secara umum laporan keuangan berfungsi untuk mengetahui kondisi keuangan perusahaan. Setelah laporan keuangan sudah selesai dibuat, selanjutnya adalah membaca laporan keuangan. Laporan keuangan dibaca dan dianalisa oleh bagian-bagian berkepentingan di perusahaan seperti manajemen dan pemilik perusahaan. Namun terkadang manajemen […]