Semua Yang Anda Perlu Tahu Tentang Apa Itu Inflasi – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Inspirasi Sukses Keuangan Usaha Kecil

Semua Yang Anda Perlu Tahu Tentang Apa Itu Inflasi

Seperti keriput dan berat badan, efek inflasi akan muncul bertahap dan sangat nyata. Inflasi akan merangkak perlahan dan seiring aktivitas konsumsi, kenaikan harga barang kerap dianggap sepele dan hal yang biasa. Karena sudah sering terdengar itulah mungkin banyak orang tidak menghiraukan apa itu inflasi.

Efek dari inflasi sangatlah besar. Dan hal itu tidak hanya mempengaruhi wilayah tertentu seperti gaji dan biaya untuk membeli properti. Inflasi akan menghantam dari berbagai sudut. Harga sembako naik, harga transportasi umum naik, gas, sampai jasa ikut naik. Semua faktor tadi membuat Anda perlu meningkatkan pemahaman akan apa itu inflasi sekaligus memperhitungkan bagaimana inflasi berpengaruh pada tabungan jangka panjang dan kemampuan Anda membiayai kebutuhan finansial di masa pensiun.

Bagaimana Anda dapat melakukan hal itu? Sebelum melangkah mari dipahami dulu apa itu inflasi dan penyebab inflasi. Kemudian akan dibahas bagaimana inflasi akan mempengaruhi strategi investasi untuk membuat keputusan investasi yang bijak jangka panjang.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Aplikasi Shareit Dipakai 100 Juta Orang Indonesia

Aplikasi shareit dipakai 100 juta orang Indonesia menunjukkan jika penggunaan aplikasi sekarang ini cukup signifikan. Memang penggunaan aplikasi seolah menjadi ciri kehidupan modern yang erat dengan teknologi sekarang ini. Aplikasi transfer file bernama Shareit ini juga telah membantu lalu lintas 700 juta ragam file setiap harinya. Di seluruh dunia, jumlah pengguna shareit sudah mencapai 1 […]

SPONSOR
Blog Bisa Mendatangkan Ribuan Pengunjung?

Blog bisa mendatangkan ribuan pengunjung? Bagaimana caranya? Mendatangkan ribuan pengunjung yang datang ke sebuah blog/website bisa menjadi amunisi tambahan seorang blogger untuk terus menciptakan konten. Apa jadinya jika blog Anda bisa mendatangkan ribuan pengunjung? Bagi mereka yang praktekan tips ngeblog untuk sekedar hobi mungkin ribuan pengunjung ini akan jadi penyemangat. Lantas bagaimana blog bisa mendatangkan […]

Banner Adalah …

Banner adalah mungkin sebuah definisi yang tidak begitu dikenal maknanya. Kondisi itu disebabkan orang sudah terbiasa dengan istilah banner dan melihat contohnya. Jika demikian, apa sebenarnya jawaban jika ada yang bertanya apa itu banner? Jika Anda ditanya seseorang pertanyaan gampang-gampang susah ini, dan Anda tidak tahu pasti bagaimana menjawabnya, ulasan ini akan mengungkapnya. Apa itu […]

SPONSOR

contact us