Categories
Gadget Lainnya

Penyebab Tombol Home Iphone Tidak Berfungsi dan Cara Perbaikinya

Sebenarnya iOS memiliki sebuah fitur bermanfaat yang sangat membantu saat tombol hardware tidak berfungsi. Untuk mengaktifkan ini, lihatlah Pengaturan, kemudian pilih Umum selanjutnya Aksesibilitas.

Turunkan menu ke bawah sampai pada Interaksi, dan ketuk AssistiveTouch. Lalu ketuk tombol di sebelah Assistive Touch sehingga berwarna hijau (tandanya sudah aktif) dan bergeser ke posisi “Nyala

Baca: Review Xiaomi Mi5

Ini bagaimana tampilannya di iOS:

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Lebih Baik Mouse Bluetooth atau Wireless Mouse?

Harga dan kompatibilitas Kelemahan mouse Bluetooth dibandingkan mouse USB adalah harganya yang lebih mahal dan fakta bahwa tidak semua perangkat ada fitur itu. Sebagian besar komputer memiliki port USB. Namun tidak semua komputer hadir dengan antena Bluetooth. Komputer Anda akan memerlukan antena Bluetooth built-in, sebelum membeli mouse Bluetooth atau membeli adaptor Bluetooth jika Anda ingin […]

Read More
Apakah Kerja Digital Bisa Jadi Solusi Kemacetan?

Para komuter Jakarta bisa jadi salah satu orang pemberani dan tersabar di dunia. Atribut ini tersemat akibat aktivitas rutin menghabiskan waktu berjam-jam di jalan menghadapi kemacetan lalu lintas sebagai komitmen kepada pekerjaan. Mereka yang beruntung memiliki keistimewaan untuk tetap di rumah (atau dimanapun mereka mau) dan tetap mendapatkan uang dari internet bebas dari hiruk pikuk […]

Read More
Casing HP Samsung A10 S Termurah

Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi, ponsel pintar telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sehari-hari kita. Dan salah satu ponsel pintar yang populer di pasaran adalah Samsung A10 S. Ponsel ini menawarkan berbagai fitur canggih dan kinerja yang handal, sehingga menjadi pilihan favorit bagi banyak pengguna. Tentu saja, sebagai pemilik Samsung A10 S, Anda ingin […]

Read More