Lebih Baik Usaha atau Kerja – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Alat Ngeblog

Lebih Baik Usaha atau Kerja

Lebih baik usaha atau kerja? mencari jawaban pertanyaan ini tidaklah mudah. Di dalam suatu kehidupan pastinya kita membutuhkan uang. Uang kita gunakan untuk bertransaksi atau melakukan hal hal yang kita mau. Namun untuk mendapatkan uang, kita harus berusaha terlebih dahulu misal seperti bekerja, membuka bisnis atau usaha dan lain lain. Semua orang tentunya menginginkan untuk mendapatkan uang dengan cara yang mudah dan jumlah yang banyak. Namun itu semua tergantung dari masing masing individu dalam berusaha. Semakin giat anda berusaha, maka peluang untuk memperoleh uang pun juga semakin besar.

Pernahkah anda terpikir bahwa Lebih Baik Buka Usaha atau Kerja? Ya, masing masing individu sebenarnya mempunyai jawabannya masing masing. Semua orang tidak tentu cocok jika buka usaha atau jika kerja. Semua orang tentunya mempunyai kecocokanya masing masing, apakah ingin membuka usaha atau bekerja. Semua pilihan tersebut dengan bijak, agar kita tidak merugi di kemudian hari. Berikut ini beberapa Alasan Mengapa Membuka Usaha dan Mengapa Bekerja.

Baca: Ide Usaha Kreatif Siap Untung

Alasan Membuka Usaha:

1.Membuka Usaha harus memiliki Modal yang Cukup.

Sebuah modal merupakan peranan penting dalam membuka sebuah usaha. Jika anda mempunyai modal yang sedikit, jangan sekali sekali anda membuka usaha yang bermodal besar. Hal ini karena, jika anda mengalami kerugia, maka modala anda akan habis di makan oleh kerugian tersebut.

2.Mempunyai Ide atau Keterampilan dalam Berusaha.

Sebelum anda membuka sebuah usaha, alangkah baiknya kenali terlebih dahulu kemampuan apa yang anda miliki. Jika anda mempunyai kemampuan dalam hal reparasi, maka anda bisa membuka usaha yang berhubungan dengan reparasi yang anda kuasai. Jadi mengenali kemampuan anda sendiri merupakan modal yang sangat penting dalam kelancaran usaha anda.

3.Memilih Tempat Yang Strategis.

Untuk kesuksesan dalam membuka usaha, anda harus memiliki tempat usaha yang strategis. Tempat tersebut bisa di jangkau oleh masyarakat atau bisa di jangkau oleh alat transportasi. Dengan hal ini, usaha anda akan mudah di kenal dan di jangkau oleh banyak orang. Seperti misal, anda membuka sebuah usaha foto copy di sebuah kampus atau membuka laundry di sebuah kampus. Salah jika anda membuka usaha tiket pesawat di daerah pedesaan. Jadi tempat merupakan unsur yang paling penting untuk di perhatikan.

4.Memasarkan Produk.

Yang terakhir adalah anda harus bisa memasarkan produk dari membuka usaha anda. Semisal anda membuka sebuah pabrik makanan ringan, anda harus memasarkan makanan ringan itu ke warung warung atau anda bisa mengajak kerja sama dengan agen agen makanan ringan lainnya.

Baca: Persiapan Usaha Delivery Makanan


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

5 Cara Dapat Uang Dari Tulisan Tanpa Ngeblog

Cara dapat uang dari menulis memang menjadi suatu aktivitas yang gampang-gampang susah. Kegiatan ini semakin menarik setelah banyak orang mengetahui potensi finansial yang bisa dihasilkan dari tulisan karena kebanyakan orang berpikir betapa mudahnya menulis itu dan betapa menguntungkannya bisa menghasilkan uang dari menulis. Nah, bagi Anda yang baru tertarik untuk mengetahui cara dapat uang dari […]

SPONSOR
3 Cara Memilih Theme WordPress User Friendly

Jika Anda sudah membaca tentang artikel beberapa kelebihan dari wordpress, kali ini kita bicara tentang bagaimana cara memilih theme wordpress yang baik, bagur & benar. Artinya dengan memilih theme yang tepat kita akan lebih mudah untuk membuat website menjadi halaman satu. Banyak yang salah dalam memilih theme wordpress, alih-alih ingin terlihat elegan namun faktanya pada […]

Download Gambar Gambar Keren Gratis

Gambar gambar keren gratis bisa menjadi daya tarik untuk beragam kepentingan Anda dalam aktivitas keseharian. Mulai dari bisnis, promosi, edukasi, sampai koleksi, Anda tinggal download gambar gambar keren yang akan disajikan melalui postingan ini. Gambar gambar ini masuk kategori bebas hak cipta yang berarti Anda bisa menggunakannya untuk tujuan komersial meliputi materi promosi, di print […]

SPONSOR

contact us