Pada periode akhir Januari 2019 posisi rupiah terhadap USD melemah dalam perdagangan pasar spot. Layaknya perdagangan mata uang rupiah terus mengalami naik turun pada akhir bulan Januari lalu. Alhasil rupiah masuk dalam golongan minoritas mata uang di wilayah Asia yang tergerus USD. Perubahan kurs rupiah terhadap USD dibandingkan rupiah terhadap mata uang lain di kawasan Asia dapat dilihat:
Kurs 30 Januari 2019 dibandingkan sehari sebelumnya
- USD/CNY, kurs 6.71 (perubahan -0.25)
- USD/HKD, kurs 7.84 (perubahan -0.07)
- USD/IDR, kurs 14.115 (perubahan 0.18)
- USD/INR, kurs 71.41 (perubahan 0.04)
- USD/JPY, kurs 109.24 (perubahan -0.13)
- USD/KRW, kurs 1.116,9 (perubahan -0.01)
- USD/MYR, kurs 4.1 (perubahan -0.15)
- USD/PHP, kurs 52.33 (perubahan -0.16)
- USD/SGD, kurs 1.35 (perubahan -0.07)
- USD/THB, kurs 31.4 (perubahan -0.10)
- USD/TWD, kurs 30.77 (perubahan -0.05)