Kebiasaan Ini Akan Wujudkan Mimpi jadi Kenyataan! Mau? – Page 3 – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Inspirasi Sukses

Kebiasaan Ini Akan Wujudkan Mimpi jadi Kenyataan! Mau?

Jaga Kepercayaan Yang Diberikan Lingkungan kepada Anda

Seorang teman yang terpercaya dapat membantu Anda selalu ada di jalur wujudkan mimpi jadi kenyataan.

Misalkan banyak dari pembaca membantu penulis untuk terus memberikan konten bermanfaat. Penulis selalu mendapat masukan setiap saat atas setiap manfaat atau tidak yang diberikan melalui konten blog.

Untuk Anda yang ingin langsing, temukanlah teman yang berprinsip sama agar tujuan Anda mudah diwujudkan.

Bekerja Dengan Fokus dan Istirahat Yang Tenang

Pasang alarm untuk 45 menit ke depan. Selama waktu itu kerjakan hal terpenting. Fokus jangan perhatikan gangguan.

Setelah 45 menit usai, istirahatlah dengan tenang. Abaikan dulu facebook!

Jangan dekati ruang kerja dan cobalah jalan kecil keliling ruangan, sedikit meregangkan badan, atau makan apel untuk 15 menit.

Dengan bekerja penuh fokus selama 45 menit ini Anda akan:

  • Mampu menyelesaikan lebih banyak pekerjaan dengan kualitas lebih tinggi
  • Mampu konsentrasi lebih lama dalam sehari atau seminggu dan tidak mudah lelah
  • Melatih diri untuk fokus pada satu hal dalam satu waktu, ketimbang pusing memikirkan pekerjaan dan istirahat yang akhirnya mendatangkan stress.
  • Mampu menikmati masa istirahat tanpa ada rasa bersalah
  • Mampu jaga semangat wujudkan mimpi jadi kenyataan

Lebih Fokus Pada “Bagaimana caranya …” Ketimbang “Bagaimana jika ….”

Jika pikiran Anda mulai berputar untuk memikirkan sebuah tindakan maka Anda harus berhenti. Jangan biarkan diri buntu pada putaran analisa negatif pikiran.

Tentu saja, pintar untuk memikirkan sesuatu sebelum bertindak. Namun jika terlalu banyak berpikir cenderung akan ada emosi untuk mengendalikan sesuatu yang Anda tidak dapat kendalikan atau sama sekali menjauh karena Anda merasakan takut.

Setelah Anda mengatakan “tidak”, membuka pikiran atas apa yang Bisa Dilakukan ketimbang semua pikiran negatif yang bisa terjadi dalam scenario terburuk.

Cobalah tanyakan diri sendiri seperti ini:

  • Langkah kecil apa yang bisa saya lakukan hari ini untuk maju ke target hidup atau keluar dari masalah?
  • Satu hal apa yang bisa saya pelajari dari situasi ini?

Tulislah jawaban Anda dan lakukan tindakan atas jawaban itu.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Menanam Hidroponik Tomat

Penyemaian Benih Sudah selesai memilih benih kamu bisa mulai menanam benih dalam polybag. Caranya tidak jauh berbeda dengan cara menanam hidroponik pada umumnya. Kamu bisa melakukan penyemaian benih. Benih yang didapatkan bisa kamu semai ke media tanam berupa rak semai, polybag sampai bedengan. Sebelum lakukan penyemaian, pilihlah dengan seksama benih yang ingin kamu semai. Sebaiknya […]

SPONSOR
Lulusan SD Jadi Pengusaha Sukses

Kesabaran, Kegigihan Menjadi Gerbang Lulusan SD Jadi Pengusaha Sukses Setelah melalui rangkaian kegagalan dan pahitnya hidup, sinar harapan mulai dilihat Muhtadin pada tahun 2000-an. Bisnis pindangnya mulai stabil dengan produksi 1 ton per harinya dan member lapangan kerja untuk 12 orang. Kapasitas produksinya melonjat saat bulan Ramadan atau hari raya Idul Fitri maupun Idul adha. […]

Makan Sebelum Fitness Baik Gak Sih?

Makan sebelum fitness kerap dilakukan banyak orang karena salah kaprah. Ini dikarenakan tidak banyak yang tahu kalau makanan yang baru dikonsumsi setidaknya butuh 4 sampai 3 jam untuk diproses oleh lambung menjadi zat nutrisi yang siap dicerna. Jadi waktu terbaik untuk makan sebelum kamu fitness adalah 3 sampai 4 jam sebelumnya. Apalagi jika tujuan kamu […]

SPONSOR

contact us