Categories
Lainnya Membuat Produk

Harga Mobil China Wuling

Harga mobil China Wuling gimana sih? Tidak sedikit mungkin yang mulai dihinggapi rasa penasaran ini. Maklum saja kebutuhan akan transportasi membuat banyak produsen mobil datang ke Indonesia memasarkan produknya.

Baca: Industri Teknologi China Berusaha Saingi Silicon Valley

Dari sebagian besar peminat, khusus mobil China wuling ini menjadi pertimbangan adalah harga jual kembalinya. Harga jual kembali ini menjadi perbincangan karena pemberitaan mobil ini cukup santer. Ini juga yang menyebabkan tidak sedikit konsumen LMPV yang perhatikan hal tersebut.

Tanggapan Produsen akan Mobil China Wuling

Wuling Motors menanggapi pertanyaan ini dengan santai dan penuh percaya diri. Direktur Purnajual Wuling Motors, Taufik S. Aief menjelaskan jika menyoal harga mobil china wuling dan harga jual kembalinya pasti akan terbentuk sesuai mekanisme pasar.

Umumnya relative jika diperhatikan produk kendaraan yang baru masuk. Jika jumlah pertumbuhannya kecil, harga jual kembali akan bervariasi. Yang lebih penting menurut Wuling Motors adalah penetrasinya lebih dahulu dan melihat respon pasar seperti apa.

Baca: Cara Membersihkan Jok Mobil Kulit dari Noda Membandel

Ditekankan kemudian jika yang terpenting adalah kepercayaan diri. Untuk masa mendatang, jumlah produksi diharapkan akan meningkat. Dengan cara itu, kepercayaan konsumen akan ikut menguat.

“Kepercayaan diri sangatlah penting. Kami yakin beriringan dengan penambahan produksi kendaraan, kepercayaan dari konsumen akan mengikuti kenaikan. Hal itu dapat diraih dengan meningkatkan kualitas, pelayanan dan beragam kemudahan yang akan diberikan kepada konsumen”, jelas Taufik.

Baca: Harga Kanebo Online Termurah


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Cara Mulai Bisnis Dropship Untuk Pemula

Cara mulai bisnis dropship ini akan cocok sekali untuk Anda yang sudah memiliki minat berjualan namun masih belum yakin karena tidak memiliki produk sendiri. Ya, memang benar. Penulis yakin cukup banyak dari Anda yang sudah memiliki modal, tekat dan semangat untuk berjualan karena mungkin mendengar kisah sukses orang lain. Namun kendala terbesarnya adalah saya tidak […]

SPONSOR
Rintis Bisnis Online Gratis Ongkos Kirim

Bisnis online gratis ongkos kirim? Tentu saja ini bisa menjadi daya tarik lebih untuk konsumen yang berminat dengan penawaran kamu bukan? Apalagi jika jasa pengirimannya menggunakan Pos Indonesia. Terobosan inilah yang dilakukan oleh aplikasi mobile Shopee untuk maju berkembang. Shopee merupakan platform mobile yang pertama di wilayah Asia Tenggara (Malaysia, Singapura, Thailand, Indonesia, Viet Nam […]

Produk Buatan Amerika Bakal Mendominasi? Ini alasannya …

Produk buatan amerika alias made in America diprediksi akan mendominasi dalam waktu dekat. Ini dikarenakan China bukanlah lagi menjadi sumber tempat poduksi barang yang murah seperti sedia kala. Meningkat tajamnya biaya produksi di China membuat pelaku usaha mencari lokasi baru yang lebih menguntungkan. Baca: Alasan perusahaan melakukan bisnis internasional. Amerika Serikat bisa jadi bukan pilihan […]

SPONSOR

contact us