Categories
Lainnya Usaha Kecil

Harga Emas Antam Senin 11 April 2016

Harga emas Antam hari Senin 11 April 2016 diumumkan pada nilai Rp 569 ribu/gram. Sebagai pengingat bahwa Antam merupakan perusahaan yang memiliki hak menjual emas batangan di negeri ini.

Harga Emas Antam hari Senin 11 April 2016

  • Emas Antam 1 gram Rp 569ribu
  • Emas Antam 5 gram Rp 2,7juta
  • Emas Antam 10 gram Rp 5,35juta
  • Emas Antam 25 gram Rp Rp 13,3juta
  • Emas Antam 50 gram Rp 26,55juta
  • Emas Antam 100 gram Rp 53,05juta
  • Emas Antam 250 gram Rp 132,5juta
  • Emas Antam 500 gram Rp 264,8juta

Harga emas antam hari Senin 11 April 2016 ini menunjukkan kestabilan sejak hari Jumat 8 April 2016 lalu yang nilainya sama Rp 569ribu/gramnya.

Dengan harga jual emas sebesar itu, harga beli kembali ada pada harga Rp 521ribu/gramnya.

Untuk harga emas Antam di bobot lain misalkan 10 gram, pembeli dapat memilikinya dengan harga Rp 5,35 juta adapun untuk emas batangan 25gram ada di harga Rp 13,3 juta.

Pada prinsipnya semakin tinggi bobot emas batangan yang dibeli maka harga per gram semakin murah

Baca juga Tips Sukses Investasi Emas yang Menguntungkan


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

5 Peran Humas dalam Organisasi

Peran humas dalam organisasi ini bukan sekedar informasi tapi juga akan menguatkan ilmu kehumasan Anda. Jika sebelumnya sudah diungkap contoh humas yang sederhana, kini saatnya membahas peran humas dalam organisasi. Hampir semua organisasi besar memiliki unit humas. Unit ini dinilai penting untuk menjaga citra organisasi dan mengkomunikasikan pesan kepada konsumen, investor dan publik. Baca: Memahami […]

SPONSOR
Bagaimana Panama Papers Bisa Terpublikasi

Pada beberapa bulan lalu, berita mengenai bocornya data terbesar yang disebut dengan panama papers sangat ramai di perbincangkan. Bocornya dokumen terbesar tersebut, membuat banyak petinggi-petinggi Negara menjadi lebih waspada lagi. Seperti penjelasan dari beberapa media, panama papers merupakan dokumen terbesar yang terdapat di database perusahaan Mossack Fonseca. Perusahaan ini memiliki kurang lebih 35 kantor cabang, […]

Mengenal Keunggulan Sistem Perekonomian Negara Jepang

Jepang adalah negara kepulauan yang berada di kawasan Asia Timur, tepatnya ada di sebelah Timur dari daratan Semenanjung Korea. Di bidang perekonomian negara jepang banyak sekali memegang perang penting di dunia. Maka tidak heran jika Jepang merupakan salah satu negara yang memilik tingkat pertumbuhan perekonomian yang sangat luar biasa. Perekonomian negara jepang sendirii tumbuh sejak […]

SPONSOR

contact us