Categories
Internet Marketing Membuat Produk Pengembangan Produk Usaha Kecil

Contoh Proposal Bisnis Kafe Sederhana Yang Aplikatif

Contoh Proposal Bisnis Bagian 12: Rencana Keuangan 

Memulai Pembukuan

Ini akan menjadi daftar aset dan tanggungan sebelum memulai bisnis. Mungkin program pembukuan spreadsheet akan memudahkan tahap ini.

Baca: 4 Jenis Laporan Keuangan Akuntansi Perusahaan

Pembukuan

Aset Sekarang

Gedung …

Komputer …

Sound system …

Perabotan …

Perlengkapan ….

Uang Kas

Si A Rp 50 juta

Si B Rp 75 juta

Akun Diterima

Nihil

Persediaan

Kopi Rp 15 juta

Teh Rp 6 juta

Aset lain

Cup Rp 35 juta

Total Aset Sekarang : Rp ……

Baca: Tips Memisahkan Uang Pribadi dari Modal Usaha

Tanggungan

Tagihan bulanan

Air  Rp ….

Telepon Rp ….

Listrik Rp ….

Vendor kue Rp …

Distributor Kopi Rp ….

Gaji karyawan Rp …

Iklan Rp ….

Pajak

Pajak Properti Rp ….

Pajak lain lain ….

Kredit

Pinjaman Usaha Rp ….

Total tanggungan Rp …. Per bulan

Proyeksi Keuntungan:

Ini akan menjadi daftar per bulan dari proyeksi keuntungan bisnis. Dengan rancangan contoh proposal bisnis seperti ini Anda bisa membandingkan penjualan sebenarnya dengan proyeksi penjualan pada akhir tahun untuk menentukan produk apa yang sebaiknya difokuskan di masa selanjutnya. (berikut ini contohnya)

Baca: Cara Menghitung Balik Modal Usaha Kecil yang Sederhana

5 Maret

Kopi Rp ……. juta

Teh Rp ……..juta

Kue Rp ……..juta

Donat Rp …….. juta

Lainnya Rp ………. juta

Total Penghasilan bulan Maret Rp …….. juta

Total Proyeksi Keuntungan Bersih (Penghasilan – Tanggungan) = Rp ……… juta untuk bulan Maret

Ini berarti ……… cangkir kopi terjual setiap bulannya, ditambah makanan pelengkap lainnya. Ini juga menandakan pasar tidak akan bertambah atau berkurang akibat cuaca atau kondisi ekonomi. Hasil ini akan menjadi rata-rata per bulan.

Contoh proposal bisnis kafe ini dapat disesuaikan segera setelah Anda memulai kafe. Kemudian berdasarkan penyesuaian dan penjualan sebenarnya, Anda dapat membuat pembukuan baru di awal tahunnya.

Buat Contoh Proposal Bisnis Kafe Sekarang

Baca: Manajemen Restoran

Setelah Anda menciptakan rencana bisnis dan memeriksa perkiraan aliran modal Anda mungkin menemukan bahwa keuntungan bersih tidak sesuai keinginan. Jika ini terjadi, maka hal yang paling logis untuk dilakukan adalah meneliti kembali strategi harga yang diterapkan dalam contoh proposal bisnis Anda untuk bisa memenuhi harapan keuntungan atau merubah ekspektasi Anda sesuai prediksi keuntungan.

Bisnis kafe  bukanlah ide bisnis cepat kaya melainkan perlu kerja keras untuk bisa mewujudkan mimpi Anda. Untuk jangka panjang, jika perencanaan dilakukan dengan seksama, tentu saja usaha Anda tidak akan sia-sia. Pernah membuat contoh proposal bisnis kafe sebelumnya? Apa pendapat Anda?

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Info Pabrik Botol Plastik Penting untuk Rencana Bisnis Anda

Bagaimana Menjadi Pelanggan Yang Bijak Bermitra dengan pemasok pabrik botol plastik, berarti Anda menjadi pelanggan mereka. Ide mengasumsikan bahwa Anda adalah pelanggan yang diinginkan seseorang di luar sana. Untuk menjadi pelanggan yang berharga bagi pemasok Anda, berikut adalah beberapa hal yang harus Anda lakukan: Selalu membayar tepat waktu. Demi penekanan, perlu diulangi: Bayar tagihan Anda […]

Read More
Meningkatkan Traffic Blog dengan Google Analytics

‘Average visit duration’ Apa yang bisa dipahami dari ‘Average visit duration’? Data ini bisa menunjukkan apakah pembaca menyukai konten blog Anda atau sebaliknya. Bisa juga ini menjadi indikasi pembaca menemukan apa yang mereka cari. Semakin menjadi ideal jika disandingkan dengan ‘bounce rate’. Jika average visit duration lama dan bounce rate rendah dapat diartikan pembaca benar-benar […]

Read More
Persiapan Launching Produk Baru Biar Sukses

Siapkan Alur Email Marketing untuk Konsumen yang Bergabung Alur email ini dapat digunakan untuk memandu konsumen pada fitur esensial produk yang Anda tawarkan. Untuk permulaan ada baiknya Anda mengatur alur email ini secara manual. Hal ini untuk memastikan bahwa Anda sangat perhatian dari setiap email yang dikirimkan sekaligus memperlajari respon dan ketepatan waktu kirim yang […]

Read More