Penting untuk diketahui: Jika terjadi gangguan saat update atau proses update Mozilla tidak segera mulai bahkan setelah kamu mengikuti tahapannya dengan benar, gunakan link download ini atau kunjungi Systems & Languages page untuk mendownload dan menginstall versi Mozilla firefix terbaru untuk sistem operasi dan bahasa yang ada di laptop atau PC kamu.
Selalu aman: lakukan download Mozilla dari link resmi Mozilla untuk menghindarikan komputer kamu terinfeksi malware.
Pengaturan update dapat dilakukan melalui menu setting/pengaturan. Kamu bisa mengikuti petunjuknya melalui link: Advanced panel – Accessibility, browsing, network, updates, and other advanced settings in Firefox.
Kuasai Cara Update Mozilla Firefox
Penting untuk selalu update khususnya menyoal piranti lunak. Tujuan utama sebuah update adalah untuk meningkatkan keamanan. Sebuah software yang sudah usang alias out of date akan memberikan celah keamanan kepada penggunanya. Celah inilah yang kerap digunakan para peretas untuk mengakses data orang lain dan menggunakannya secara melawan hukum.
Baca: Cara hack facebook termudah
Tentu saja kamu tidak ingin hal seperti itu terjadi bukan? Itu sebabnya pastikan untuk memahami cara update Mozilla firefox ini dan selalu update dengan browser Mozilla kamu.