Cara Menghapus Cache di PC – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Lainnya

Cara Menghapus Cache di PC

Cara menghapus cache di PC mungkin diyakini menjadi solusi mempercepat speed komputer. Itu sebabnya banyak yang ingin tahu cara ini.

Cache merupakan bagian dalam memori komputer dimana data internet sementara disimpan. Sistem cache ini merupakan sebuah cara untuk mempercepat waktu loading komputer saat membuka sebuah website/situs (dengan cara ini komputer membuka file dalam cache yang ada di memori ketimbang terus mengulang mengambil data dari situs yang dibuka).

Penting untuk menghapus cache agar Anda tahu versi terbaru dari sebuah situs. Misalkan jika pimpinan mengirimkan email berisi link ke sebuah ujian yang tersedia saat ini dan Anda tidak melihat link tersebut. Ini bisa terjadi karena cache komputer Anda terlalu penuh. Mungkin setelah Anda membersihkan cache akan melihat halaman baru beserta link tersebut.

Cara Menghapus Cache di PC Mudah

Pertama adalah klik logo windows. Ketikan di kotak search “Cache”

Kemudian Anda akan melihat menu dropdown di “Control Panel” berupa

  1. Change temporary file internet setting
  2. Delete Browsing History
  3. Delete Cookies and Temporary Files

Jika Anda klik nomor 1 akan muncul tampilan berikut ini:

Klik “Delete” maka akan muncul menu berikut:

Kemudian klik kembali “Delete”

Kemudian “apply”

Selesai. Anda sudah membersihkan cache pada PC Anda.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Peluang Usaha Mendoan Dengan Omzet 9 Juta Per Bulan

Adalah kisah sukses mendoan dhemit dari Yogyakarta. Pemilik usaha ini telah menjalankan bisnis selama 3 tahun terakhir. Harga tempe yang ditawarkan adalah Rp 1.000 satuannya. Apa saja yang dilakukan mendoan dhemit hingga merubah tempe mendoan hasilkan omzet 9 juta rupiah per bulan?

SPONSOR
Strategi Bukalapak Dapatkan Kepercayaan Konsumen Online

Seolah tidak ingin tertinggal di persaingan sengit ecommerce Indonesia, bukalapak.com berikan kejutan untuk konsumennya melalui program Promo Diskon Magic. Melalui program itu bukalapak memberikan voucher belanja mencapai Rp100 ribu untuk para konsumen. Itulah salah satu strategi bukalapak dapatkan kepercayaan konsumen online. Strategi Bukalapak Dapatkan Kepercayaan Konsumen Online : Promo untuk Membangkitkan Minat Berbelanja Bukalapak menyadari […]

Server Adalah …

Server adalah perangkat lunak atau perangkat keras yang menerima dan menanggapi permintaan yang dibuat melalui jaringan. Perangkat yang membuat permintaan, dan menerima respon dari server, disebut client. Dalam dunia Internet, istilah “server” biasanya mengacu pada sistem komputer yang menerima permintaan untuk file web dan mengirimkan file tersebut ke client. Fungsi Server Server mengelola sumber daya […]

SPONSOR

contact us