Langkah Kesepuluh Menggambar Kartun Naruto
Di bagian ini saatnya menggambar mulut. Buatlah garis sewajarnya ditengah-tengah antara lubang hidung dan dagu. Buatlah garis samar sewajarnya untuk menunjukan batas bibir bawahnya.
Langkah Kesebelas Menggambar Kartun Naruto
Saatnya mempertegas garis lurus di bagian alis untuk menggambarkan ikat kepala ciri khas Naruto.
Buatlah ikat kepala itu semirip mungkin dengan tokoh kartunnya. Mulai dari logonya sampai ada skrup kecil dibagian sisi-sisi logo ikat kepalanya.
Langkah Kedua Belas Menggambar Kartun Nartuo
Di bagian ini waktunya memperindah bagian telinga ditambah sedikit rambut yang muncul dari ikat kepalanya.
Langkah Ketiga Belas Menggambar Kartun Naruto
Kini saatnya menggambar rambut spike Naruto. Bagian ini agak aneh memang karena kamu perlu menggambar lingkaran besar kembali mulai dari garis lingkaran dekat hidung naruto.
Gambarlah lingkaran besar ini dengan perlahan dengan garis tipis.
Langkah Keempat Belas Menggambar Kartun Naruto
Mulailah menggambar rambutnya dari kedua sisi lingkaran awal wajah. Buat dua segitiga runcing kebawah di kedua sisi lingkaran wajah untuk mengawali.
Selanjutnya mulai dengan bagian lingkar luar yang besar tadi. Buat segitiga bersambung dengan lingkar luar besar sebagai batasannya