Cara Membuat Video Youtube Yang Bagus – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Internet Usaha Kecil

Cara Membuat Video Youtube Yang Bagus

Cara membuat video youtube yang bagus mungkin muncul setelah Anda sudah tahu peluang bisnis yang bisa dihasilkan dari youtube. Hal ini tentu lumrah saja untuk seorang manusia. Nah, dalam mencari peluang ini mungkin Anda berpikir biayanya akan besar.

Pada prinsipnya, sebuah usaha memang membutuhkan sebuah modal, tidak terlepas dalam usaha melalui internet dengan media video. Namun kreativitas itu tidak ada batasnya, itu sebabnya untuk membuat sebuah video youtube agar ditonton banyak orang, bagus saja tidaklah cukup. Ada faktor lain kenapa video youtube itu dinilai bagus. Hal utama adalah karena Anda menemukan penonton yang tepat.

Baca: Tips Essential Membuat Video Bisnis yang Menguntungkan

Kendala utama untuk seorang pemula yang ingin berbisnis youtube adalah pemahaman teknologi akan membuat sebuah video. Dengan kecanggihan teknologi saat ini, hal ini tentu bisa diatasi bukan.

Kemudian proses editing yang mungkin menyeramkan untuk kebanyakan orang awam (penulis juga awam lhoo). Lantas bagaimana solusinya jika saya (yang awam ini) ingin membuat video untuk diupload ke youtube.

Dulu, waktu awal-awal ngeblog penulis memposting cara membuat video gratis. Video yang dihasilkan kemudian dimuat ke youtube. Tujuannya apa? Waktu itu belum terpikir untuk berbisnis, dulu tujuannya hanya satu, backlink. Youtube merupakan situs papan atas dan mendapatkan backlink dari youtube tentu sangat bermanfaat untuk blog penulis.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Kesuksesan Metode Investasi Richard Branson

Richard Branson adalah, salah satu pengusaha yang sangat sukses dan dia merupakan satu-satunya pengusaha yang memiliki kurang lebih delapan perusahan secara terpisah. Dalam melakukan investasi, Richard Branson memiliki cara atau metode tersendiri. Berikut cara atau metode investasi ala Richard Branson. Tidak takut dalam membuat startup Richard Branson, merupakan salah satu pengusaha yang tidak takut dalam […]

SPONSOR
Cara Ganti Password Gmail

Cara ganti password gmail ini sangatlah penting diketahui dengan keamanan dan kenyamanan kamu beraktivitas online menggunakan email.  (baca: cara membuat gmail) Tentu saja, mengganti email secara periodik merupakan tindakan pencegahan agar email tidak mudah diretas pihak lain. Namun terkadang terlalu banyak email malah membuat pusing sendiri. Pada nyatanya, terkadang kamu bakal menerima informasi dari gmail […]

Tips Hadapi Konsumen yang Suka Bandingkan Harga

Ingin tahu tips hadapi konsumen yang suka bandingkan harga ? Dalam menjalankan suatu bisnis, Anda tentunya akan memiliki konsumen. Dari sekian banyak konsumen yang datang untuk berbelanja ditempat Anda, ada beberapa konsumen yang mungkin melakukan perbandingan harga terhadap produk Anda dengan produk yang lainnya. Masalah ini, merupakan masalah yang paling sering dihadapi oleh para pelaku […]

SPONSOR

contact us