Cara Membuat Logo Bisnis Sendiri – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Bisnis Online Usaha Kecil

Cara Membuat Logo Bisnis Sendiri

Anda membutuhkan sebuah logo untuk bisnis Anda dengan cepat? Jika jawaban Anda “ya” maka postingan ini tepat untuk Anda. Postingan ini akan membahas tahap demi tahap bagi Anda untuk bisa membuat logo bisnis sendiri dengan waktu singkat tanpa keahlian desain.

Saat Anda sudah tahu bahwa Anda memerlukan sebuah logo terkadang Anda tidak memiliki ide untuk membuat logo bisnis yang bagus. Bisa saja Anda menyewa jasa desainer, namun jika Anda baru merintis usaha tentu Anda harus hemat dalam mengelola modal usaha tanpa harus menghabiskan terlalu banyak modal untuk sebuah logo bisnis. Tidak jarang seseorang harus rela merogoh kocek jutaan sampai jutaan demi sebuah logo bisnis yang bagus.

Apa yang harus dilakukan?

Di tahap inilah postingan ini berusaha membantu Anda.

Namun sebelum praktik membuat logo mari kita pahami bersama kenapa logo itu penting untuk brand bisnis Anda.

Logo merupakan wajah sebuah bisnis. Logo merupakan tampilan grafis yang mewakili bisnis dan bisa bermanfaat untuk mempromosikan brand baik online maupun offline.

Sebuah analisa data yang dilakukan DesignBuddy terhadap brand papan atas dunia mengungkap bahwa logo-logo terkenal itu memiliki cirri khas utama yang dijadikan acuan untuk Anda membuat logo bisnis sendiri yang berkelas.

Baca: Makna Penting Membuat Logo Bisnis Sendiri


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Peralatan Studio Vlog Jika Kamu Ingin Jadi Vlogger Handal

Peralatan studio vlog makin terkenal sejalan dengan popularitas Vlogging yang semakin besar seiring berjalannya waktu. Kondisi itu juga didukung dengan kemudahan membuat channel YouTube sendiri dan mengunggah video yang mendokumentasikan kehidupan sehari-hari mereka. Tujuannya jelas untuk menjadi sensasi YouTube berikutnya. Sepertinya semua orang melakukannya, beberapa vlogging setiap hari, Ada yang memposting vlog dari waktu ke […]

SPONSOR
Tujuan Penggunaan Variasi Iklan pada PPC Campaign

Tujuan penggunaan variasi iklan pada PPC Campaign mirip dengan alasan mengapa menggunakan iklan PPC. Jadi jika Anda sudah memahami salah satu dari jawaban itu, Anda kemungkinan besar akan dapat menjawabnya dengan mudah. Ulasan kali ini akan coba mengulas lebih lanjut dari kedua pertanyaan tadi yang dapat menjadi contoh soal pay per click. Perkembangan teknologi informasi […]

Harga Gula Pasir 1 Kg Hari Ini

Harga gula pasir 1 kg hari ini mungkin akan pengaruhi keputusan Anda untuk beli atau tidak. Gula adalah komoditas lunak, yang diproduksi, diperdagangkan, dan dikonsumsi di seluruh dunia. Tebu atau bit gula adalah bahan baku dari produsen gula.  Kita menggunakan gula secara luas dalam segala hal mulai dari makanan hingga aplikasi industri. Gula dapat diproduksi […]

SPONSOR

contact us