Cara membuat iklan PPC menggunakan Google Adwords merupakan pilihan tepat jika Anda ingin meningkatkan bisnis Anda saat ini. Dengan bantuan Adwords, Anda dapat menjangkau konsumen baru dengan lebih mudah.
Terdengar menarik karena memang benar adanya dan sudah banyak pelaku bisnis sampai marketer yang menggunakan adwords sebagai media pengembang bisnis mereka. Bagaimana dengan Anda? Baru akan memulai dengan google adwords? Jangan khawatir, tidak ada kata terlambat.
Sebagai salah satu bentuk pemasaran, maka semua orang dapat meraih hasil berbeda menggunakan adwords. Kunci utama adalah dengan belajar dan memperhatikan bagaimana performa iklan yang Anda buat.
Baca: Cara Membuat Iklan yang Efektif
Untuk memulai pembuatan iklan google adwords Anda, sebaiknya lakukan persiapan awal ini:
- Memiliki gmail
- Sudah menentukan keywords pilihan Anda
Pastikan Anda sudah memiliki akun google mail atau yang biasanya dikenal dengan gmail. Jika sudah memiliki gmail maka Anda memiliki akses ke semua produk google. Salah satu produk google itu adalah adwords.
Kemudian keywords pilihan. Tentukanlah lebih dahulu karena dalam tahapan membuat iklan ini Anda akan membutuhkannya. Misalkan Anda menjual siomay, maka tentukanlah keywords pilihan Anda seperti siomay enak Jakarta, siomay enak murah, siomay sehat halal, dan sebagainya. Jika sudah menentukan keywordnya maka catatlah dan mulai akses akun adwords Anda.
Sudah siap?
Belajar Adwords Murah | Keterangan |
---|---|