Categories
Internet Marketing Usaha Kecil

Cara Membuat Iklan PPC Menggunakan Google Adwords

Cara membuat iklan PPC menggunakan Google Adwords merupakan pilihan tepat jika Anda ingin meningkatkan bisnis Anda saat ini. Dengan bantuan Adwords, Anda dapat menjangkau konsumen baru dengan lebih mudah.

Terdengar menarik karena memang benar adanya dan sudah banyak pelaku bisnis sampai marketer yang menggunakan adwords sebagai media pengembang bisnis mereka. Bagaimana dengan Anda? Baru akan memulai dengan google adwords? Jangan khawatir, tidak ada kata terlambat.

Sebagai salah satu bentuk pemasaran, maka semua orang dapat meraih hasil berbeda menggunakan adwords. Kunci utama adalah dengan belajar dan memperhatikan bagaimana performa iklan yang Anda buat.

Baca: Cara Membuat Iklan yang Efektif

Untuk memulai pembuatan iklan google adwords Anda, sebaiknya lakukan persiapan awal ini:

  • Memiliki gmail
  • Sudah menentukan keywords pilihan Anda

Pastikan Anda sudah memiliki akun google mail atau yang biasanya dikenal dengan gmail. Jika sudah memiliki gmail maka Anda memiliki akses ke semua produk google. Salah satu produk google itu adalah adwords.

Kemudian keywords pilihan. Tentukanlah lebih dahulu karena dalam tahapan membuat iklan ini Anda akan membutuhkannya. Misalkan Anda menjual siomay, maka tentukanlah keywords pilihan Anda seperti siomay enak Jakarta, siomay enak murah, siomay sehat halal, dan sebagainya. Jika sudah menentukan keywordnya maka catatlah dan mulai akses akun adwords Anda.

Sudah siap?

Belajar Adwords Murah Keterangan
cara membuat iklan PPC
Belajar Google Adwords Murah


Rp26.000,-


Cara membuat iklan PPC menggunakan Google Adwords dalam 4 Tahap


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

5 Faktor Pendorong Pertumbuhan Ekonomi Yang Utama

Faktor pendorong pertumbuhan ekonomi menarik rasa penasaran Anda? Silahkan simak ulasan singkat padat akan topik ini di notordinaryblogger. Terminologi pertumbuhan ekonomi akan berkaitan dengan perkembangan ekonomi dan pembangunan. Dalam ekonomi, pertumbuhan ekonomi dapat diartikan sebagai pengembangan jangka panjang dalam hal potensi produktif sebuah ekonomi dapat memuaskan keinginan individu dalam suatu komunitas masyarakat. Pertumbuhan ekonomi yang […]

SPONSOR
Kasus Hak Merek Terbaru Panda Express

Kasus hak merek terbaru Panda Express berupa penghentian upaya banding pendaftaran merek di Pengadilan Niaga Jakarta Pusat. Panda Express merupakan sebuah perusahaan asal Amerika Serikat yang bergerak di sektor makanan cepat saji. Dasar Pertimbangan Putusan Kasus Hak Merek Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menguatkan putusan dari Komisi Banding Merek hasil dari Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual. Wiwik […]

Kenapa Brand Bisnis Perlu Hadir di Snapchat Sekarang

Dulu Snapchat hanyalah tempat berkumpul para penggila sosial media yang tidak ingin diawasi oleh orang tuanya yang selalu memeriksa laman facebook mereka. Sekarang, media sosial ini telah berubah menjadi salah satu paling populer di dunia dengan lebih dari 200 juta pengguna. Sebanyak 71 persen adalah pengguna berusia 18-24 tahun dan banyak pengamat media sosial mengatakan […]

SPONSOR

contact us