Cara Membuat Banner di Blog untuk Pemula – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Alat Ngeblog Tips Ngeblog

Cara Membuat Banner di Blog untuk Pemula

Cara Membuat Banner di Blog Mudah

Perkembangan teknologi internet saat ini membuat segalanya semakin mudah tidak terkecuali dalam urusan membuat banner di blog. Seorang pemula sekalipun dapat dengan mudah menerapkannya. Tidak percaya? Ini buktinya ….

Membuat Banner di Blog Secara Langsung

Membuat banner biasa sangatlah mudah tanpa perlu susah memikirkan kode-kode khusus baik html ataupun css. Bagaimana caranya?

Dengan bermodalkan sebuah gambar untuk banner yang sesuai maka Anda sudah siap membuat banner di blog sendiri.

  1. Siapkan gambar yang akan digunakan sebagai banner
  2. Masuk lihat gambar yang dipilih menggunakan “paint editor”
  3. Di sini, Anda bebas berkreasi, misalkan dengan foto yang saya miliki saya ingin menggunakannya untuk ilustrasi postingan bertema Google Pagerank Update

Tampilan “paint editor”

Cara Membuat Banner Biasa 1

Diedit dengan penambahan kata-kata “Kapan Update Lagi”

Cara Membuat Banner Biasa 2

Fitur Penting Resize

Menu Penting Resize

Hasil akhir ukuran 200×200

Banner Biasa Final 1

Pada umumnya ukuran banner di blog adalah 300×300, 468×60, atau 729×80. Dengan fitur resize diatas tadi Anda bebas menentukan hasil akhir banner Anda nantinya di ukuran apa.

Cara memasukan gambar banner buatan Anda sendiri tadi cukup mudah.

Setelah aktivitas edit selesai, simpanlah data gambar banner itu di komputer kemudian Anda login ke blog yang diinginkan. Dihalaman “posting” biasanya aka nada pilihan add media/image kemudian upload, itulah pilihan yang harus Anda pilih untuk bisa menayangkan banner di blog Anda.

Upload Banner ke Blog 1
Upload Banner ke Blog 2

SHARE THIS POST


You Will Like This Too

7 Strategi Menambah Traffic Blog

Strategi menambah traffic blog tentu menjadi tips ngeblog menarik bagi seorang blogger atau pemilik blog, baik itu suatu blog untuk tujuan pribadi ataupun blog untuk tujuan bisnis. Khusus dalam artikel ini saya ingin berbagi mengenai strategi yang saya terapkan dalam mengembangkan notordinaryblogger khususnya strategi dalam menambah jumlah traffic blog. Blog bisa menjadi investasi jangka panjang, […]

SPONSOR
6 Basic Tips to Make Your Blog Popular Fast

Having a popular blog whether it aim to brand yourself or your business is crucial to develop your mission whatever it is. A popular blog will attract visitor to come and spend the time your blog need to deliver the value. Blogging, at its core, is about delivering something of value to the visitors. If […]

7 Template Blogger Berita Siap Download

Download template blogger berita ini untuk kamu yang hobi nulis informasi berita untuk blog pribadi. Hobi menulis bisa disalurkan menjadi informasi atraktif dalam bentuk berita kepada khalayak ramai. Bukan rahasia lagi bahwa situs berita besar dengan penghasilan milyaran per bulan dulunya diawali dengan blog kecil-kecilan. Tertarik memulai sebuah blog niche berita? Ini dia rekomendasi template […]

SPONSOR

contact us