Categories
Usaha Kecil

Apa itu Revenue Stream dan Cost Structure di Industri Startup

Memiliki ide startup atau bisnis rintisan saat ini seolah menjadi tren positif dikalangan pengusaha muda. Sebelum terjun ke dunia startup penting bagi Anda untuk memperhatikan apa itu revenue stream dan cost structure di industri startup.

Pengertian Revenue Stream dan Cost Structure di Industri StartUp

Kepala Bagian Keuangan, Utoyo Capital Partners, Aditya Hadiputra berbagi pengertian keduanya.

Pertama adalah revenue stream. Revenue stream merupakan sumber-sumber pendapatan perusahaan yang didapatkan setidaknya dari lima sumber berikut ini seperti margin sebuah produk, iklan, konversi pengunjung website, biaya software dan komisi.

Baca: Pertimbangan dalam Menentukan Peluang Usaha

Selain sumber pendapatan tadi masih diperlukan investor untuk memperkuat sektor permodalan startup. Nah untuk investor startup ini setidaknya ada tiga kriteria utama yang dapat dikategorikan sebagai Friend, Family dan Fools.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Jasa Laser Cutting, Apa Saja Yang Perlu Diperhatikan

Jasa laser cutting mungkin tidak pernah terbayangkan sebelumnya oleh Anda. Tentu saja itu hal yang wajar karena memang istilah ini tidak begitu familiar bagi kebanyakan orang. Namun ketika Anda mendatangi pusat-pusat keramaian mulai dari tempat ibadah, restoran sampai gedung kantor ataupun mall, mungkin akan melihat hasil dari laser cutting ini. Keindahan desain interior yang terlihat […]

SPONSOR
Peluang Ekspor Lampu Hias Indonesia ke Timteng, Turki dan Eropa Timur

Sudah menjadi rahasia umum jika banyak ornament lampu hias di negara-negara jazirah arab memiliki keunikan. Di Indonesia, hal ini tampak dari pajangan toko-toko bernuansa Timur Tengah di daerah Puncak Bogor, Jawa Barat. Cukup banyaknya toko yang menawarkan lampu hias unik menandakan peluang ekspor lampu hias Indonesia ke negara lain. Baca: Peluang Bisnis Sampingan Bagi Karyawan

Pengertian Nirlaba dan Waralaba

Istilah Nirlaba dan Waralaba pastinya tidak akan terpisah dengan yang namanya organisasi maupun perusahaan. Nirlaba terdiri dari dua kata yaitu “nir yang berarti tidak dan “laba” yang berarti keuntungan. Sedangkan Waralaba berasal dari bahasa inggris Franchising dan bahasa perancis “Franchising”yang berarti hak atau kebebasan. Organisasi terbagi menjadi 2 jenis yaitu organisasi nirlaba dan organisasi waralaba. […]

SPONSOR

contact us