Apa Itu Aftersales Dalam Bisnis? Kenapa Pengusaha Perlu Tahu – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Membuat Produk Pengembangan Produk Usaha Kecil

Apa Itu Aftersales Dalam Bisnis? Kenapa Pengusaha Perlu Tahu

Apa itu aftersales? untuk pengusaha baru atau Anda yang mulai menggeluti ilmu bisnis akan tertarik pertanyaan ini. Dunia bisnis kini penuh dengan persaingan. Itu sebabnya konsumen ada pada kondisi bebas memilih brand bisnis terbaik. Dari sudut pandang pelaku bisnis, semua pihak akan di posisi ini akan berlomba untuk memenangkan keperayaan konsumen. Tentu saja hal ini penting untuk mengembangkan bisnis kearah pertumbuhan positif.

Menciptakan sebuah penjualan merupakan langkah awal pemasaran bukan sebuah langkah akhir. Dengan menindaklanjuti penjualan yang terjadi, Anda menanamkan modal untuk menciptakan penjualan berulang. Lebih baik lagi, membangun hubungan baik dengan konsumen. Misalkan pada sebuah dealer mobil. Seorang konsumen yang membeli akan menerima kartu ucapan selamat ulang tahun untuk setidaknya 3 tahun. Langkah praktis ini akan membuat Anda terus “terhubung” dengan konsumen. Anda mengingatkan konsumen bahwa Anda hadir dan memiliki cara untuk membantu mereka di masa mendatang.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

3 Gaya Kepemimpinan Dalam Organisasi dan Dampaknya

Kepemimpinan memiliki dampak signifikan tidak hanya untuk perusahaan besar namun juga untuk sebuah usaha kecil. Beragam gaya kepemimpinan dalam organisasi akan mempengaruhi semua orang mulai dari manajer senior sampai karyawan baru yang masih magang. Sebuah gaya kepemimpinan akan menciptakan budaya perusahaan yang berpengaruh pada performa organisasi. Apa saja dampak gaya kepemimpinan dalam organisasi itu? Gaya […]

SPONSOR
Jasa Laser Cutting, Apa Saja Yang Perlu Diperhatikan

Jasa laser cutting mungkin tidak pernah terbayangkan sebelumnya oleh Anda. Tentu saja itu hal yang wajar karena memang istilah ini tidak begitu familiar bagi kebanyakan orang. Namun ketika Anda mendatangi pusat-pusat keramaian mulai dari tempat ibadah, restoran sampai gedung kantor ataupun mall, mungkin akan melihat hasil dari laser cutting ini. Keindahan desain interior yang terlihat […]

Tips Mendatangkan Pembeli dan Membuat Mereka Membeli

Dalam menjalankan kegiatan bisnis mendatangkan pembeli merupakan hal yang penting. Hal ini dikarenakan, dengan adanya pembeli, maka barang yang ditawarkan bisa laku terjual dan mendapatkan keuntungan. Pembeli yang akan datang ketempat usaha Anda, terlebih dahulu sudah mengetahui barang apa saja yang Anda jual atau yang Anda tawarkan. Sehingga pembeli bisa langsung melihat dan membeli barang […]

SPONSOR

contact us