Perkembangan Teknologi Fintech di Indonesia – Notordinaryblogger

This website contains third-party advertisements and affiliate links that may result in administrator earning a commission without any additional cost from you, should any purchases occur
Categories
Keuangan

Perkembangan Teknologi Fintech di Indonesia

Perkembangan teknologi fintech di Indonesia seperti apa sih? Fintech atau yang sering kita kenal dengan istilah financial technology atau teknologi finansial merupakan perkembangan baru pada sektor finansial yang memanfaatkan teknologi modern.

Penggunaan teknologi yang canggih membuat sektor finansial di sebuah negara akan kuat dan berkembang salah satunya di negara Indonesia.

Penggunaan teknologi Fintech di sektor Finansial sendiri berkembang pesat dan memiliki peran sangat penting bagi perekonomian di Indonesia. Dengan menggunakan teknologi fintech proses transaksi keuangan yang lebih praktis dan aman seperti proses pembayaran, proses peminjaman uang, transfer, ataupun jual beli saham.

Awal Kemunculan Fintech Di Indonesia

Teknologi Fintech di Indonesia masih tergolong baru dan sudah menjadi trend sejak tahun 2016. Mulai dari munculnya startup fintech seperti CekAja, UangTeman, Pinjam, CekPremi, Bareksa dll. hingga penggunaan layanan Go-pay yang digunakan di aplikasi gojek sekarang ini.

Mungkin saat ini masih belum digunakan oleh masyarakat Indonesia seluruhnya, tapi dengan perkembangan teknologi yang terus uptodate, teknologi fintechbisa dirasakan dan digunakan masyarakat Indonesia yang bertempat tinggal di pelosok.

Baca: Cara Mendapatkan Rp 500ribu per Minggu Berjualan Bitcoin


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Apa Itu Pinjaman Online?

Apa itu pinjaman online sebenarnya? Pinjaman online sekarang ini berkembang dengan cukup pesat dan semakin popular di kalangan masyarakat. Tujuan utamanya sangatlah sederhana, untuk memecahkan masalah keuangan dengan cepat dan proses yang mudah. Pinjaman uang online dapat memberikan keuntungan maksimal untuk permasalahan seperti itu. Anda yang bekerja di kantoran dapat menikmati pertolongan dari fasilitas pinjaman […]

SPONSOR
Pajak Ecommerce Pakai National Payment Gateway

Pajak ecommerce pakai national payment gateway sepertinya akan segera diterapkan di Indonesia. Kementerian Keuangan (Kemnekeu) akan mempublikasikan peraturan menteri keuangan (PMK) dalam waktu dekat dalam hal pajak untuk bisnis jual beli online. Bank Indonesia (BI) sudah memastikan dukungan untuk kebijakan dari Kementerian Keuangan itu. Dukungan akan diberikan BI khususnya apabila pemerintah ingin memakai mekanisme pungutan […]

Debt to Equity Ratio Adalah …

Debt to equity ratio adalah sebuah media keuangan yang bertujuan untuk memberikan angka yang mewakili seberapa berisiko posisi keuangan perusahaan saat ini kepada pihak yang berkepentingan. Apa itu Debt to Equity Ratio? Debt to equity ratio adalah perhitungan untuk mengevaluasi daya tawar keuangan perusahaan dengan memeriksa berapa banyak hutang yang digunakan untuk membiayai kegiatan ekspansi. Debt […]

SPONSOR

contact us