Categories
Usaha Kecil

8 Alasan Bisnis Buah Ajaib Anda Wajib Tahu

#3 Belum Banyak yang Budidayakan Buah Ajaib

Satu tempat yang membudidayakan buah ini yaitu Sentra Tani Bogor. Deni Hadian (Kepala Sentra Tani Bogor) mengungkap bahwa sesungguhnya buah ini telah masuk Indonesia sekitar 10 tahun silam namun beru terkenal tahun 2010.

Pebudidaya lainnya, Dian Lestari , pemilik Harvin Green di Bogor mulai tertarik budidaya buah ajaib karena mulai tren saat ini dan belum banyak yang berkecimpung di budidaya buah ajaib.

#4 Harga Jualnya Tinggi

Harvin Green menjual satu bibit berukuran 20-30 cm dengan harga Rp 85ribu. Untuk bibit seukuran 50 cm dihargai Rp 125ribu. Untuk yang sudah berbuah dihargai Rp 250ribu sampai Rp500ribu. Omset bisnis buah ajaib miliknya mencapai 10 jutaan per bulan, itu hanya dari satu jenis buah ajaib ini saja. Laba bersih yang bisa didapatkan penjual berkisar 35%-nya.


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

4 Tips Jitu Promosi Online Di Instagram

Berikut beberapa tips promosi online di instagram : Memposting secara rutin Dengan memposting foto produk pada instagram, Anda bisa mendapatkan kunjungan yang sangat banyak dari konsumen. Tentunya produk yang Anda punya, adalah produk yang menarik dan juga bermanfaat bagi konsumen. Produk yang mempunyai nilai keunikan tersendiri, biasanya paling banyak diminati oleh konsumen. Dan harga yang […]

SPONSOR
Ruko Strategis Untuk Usaha Makanan

Pusat Keramaian Ruko di pinggir jalan raya, mal, bandara, sampai kampus atau pemukiman merupakan beberapa pertimbangan yang bisa dipilih. Lokasi dikeramaian memberi Anda peluang menjangkau konsumen dengan mudah. Potensi keramaian bisa menjadi pertimbangan penting. Misalkan bandara yang dilalui 6 juta orang per tahun. Ruko yang berdekatan dengan minimarket juga memiliki potensi. Lokasi minimarket biasanya telah […]

Peluang IKM Masuk Industri Perhotelan

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) sudah menetapkan bahwa untuk semua industri perhotelan yang berada wilayah Indonesia harus menggunakan produk yang mempunyai tingkat kandungan dalam negeri (TKDN) 100%, dalam menjalankan operasionalnya. Baca: 5 Peran Pemerintah dalam Mendorong Tumbuhnya Dunia Usaha Dengan di tetapkan kebijakan itu, menunjukkan bahwa pemerintah Indonesia ingin melindungi pelaku Industri Kecil dan Menengah (IKM) supaya […]

SPONSOR

contact us