Categories
Usaha Kecil

8 Alasan Bisnis Buah Ajaib Anda Wajib Tahu

Jika Anda penyuka tumbuh-tumbuhan bisa jadi memiliki niatan bisnis dengan kesukaan itu. Nah, untuk Anda yang masih menimbang-nimbang bisnis tumbuhan apa yang cocok saat ini bisa mempertimbangkan 8 alasan bisnis buah ajaib ini.

Buah ajaib ini habitat aslinya dari Afrika Barat dan memiliki nama latin Synsepalum dulcificum tampak seperti perdu. Buahnya terlihat seperti melinjo dengan warna merah. Apa saja peluang bisnis yang bisa dikembangkan dari buah ajaib ini?

#1 Meredakan Diabetes

Buah ajaib memiliki kemampuan mengubah rasa pada lidah menjadi manis. Itu sebabnya buah ini sangat bermanfaat untuk pelaku diet gula ataupun penderita diabetes. Rasa manis yang muncul bersumber dari kandungan miraculin. Jika Anda memakannya, lidah akan terasa manis padahal tanpa ada kandungan gulanya.

#2 Baik untuk Diet

Menyoal kegemukan tentu saja akan menjadi perhatian kaum hawa bukan? Sekalipun belum ada efek spesifik untuk kesehatan, beberapa studi menyebutkan buah ajaib sangat efektif untuk diet karena efek rasa manis tadi membuat sugesti rasa manis yang mengenyangkan.

SHARE THIS POST



More You Need to Know

Cara Mempromosikan Produk Secara Lisan

Cara mempromosikan produk secara lisan ini penting sekali dipahami oleh kamu yang ingin mendalami pemasaran atau bisnis. Maklum saja kunci sukses bisnis adalah terciptanya penjualan. Tanpa penjualan maka keuntungan tidak akan didapatkan dan pada akhirnya bisnis akan terhenti dari aktivitasnya. Baca: Trik Membuat Konsumen Membeli Apapun Secara Psikologis Bagaimana Cara Mempromosikan Produk Secara Lisan? Ini […]

Read More
Panduan Lengkap Cara Memulai Bisnis Kurir Rumahan

Anda tertarik untuk memulai bisnis kurir rumahan? Jika ya, berikut ini panduan lengkap cara mulai bisnis kurir rumahan tanpa modal dan tanpa pengalaman. Dalam postingan kali ini akan dipertimbangkan semua kelengkapan mulai untuk memulai bisnis kurir rumahan. Jadi, silahkan siapkan kopi dan snack dan mari lanjutkan …. Baca: Contoh Business Plan Sederhana Sebelum memulai bisnis […]

Read More
Kisah Sukses Usaha Keju Lokal Indonesia

Untuk penyuka panganan keju, tentu nama keju gouda tidak asing lagi. Nama keju itu merujuk pada Kota Gouda di Belanda. Kota ini tidak lain adalah tempat kelahiran keju tersebut. Ciri khas keju gouda warnanya kuning tua. Keju ini masuk golongan keju semi padat dan padat. Rasa keju gouda pun sangat khas yaitu pahit dan pekat. […]

Read More