Categories
Manajemen Organisasi

7 Fungsi Penting Manajemen Logistik Bagi Perusahaan

Manajemen logistik apa sih sebenarnya? Sebelum beranjak pada fungsi-fungsi logistik, adabaiknya Anda mengenal dulu apa itu Logistik. Dalam bahasa Yunani, logistic berasal dari dua suku kata, yakni logic yang berarti rasional, masuk akal dan dapat dipertanggung jawabkan, serta thios yang berarti berpikir. Jika kedua arti itu dirangkai, maka logistik akan berarti berpikir secara rasional dan dapat dipertanggungjawabkan.

Namun, saat ini pengertian logistik sudah mengalami pergeseran. Kini logistik memiliki arti yakni segala sesuatu yang berupa alat, barang atau sarana prasarana yang digunakan untuk membantu kegiatan organisasi dalam rangka mencapai tujuan. Sementara pengertian manajemen logistik sendiri merupakan bagian dari manajemen rantai pasokan yang digunakan untuk menyesuaikan permintaan konsumen melalui beberapa tahapan.

Lalu apa saja fungsi manajemen logistik?


SHARE THIS POST


You Will Like This Too

Yang Perlu Diperhatikan Saat Mendirikan PT

Menjadi seorang entrepeneur merupakan impian setiap orang. Banyak sekali manfaat yang bisa kita dapatkan ketika kita menjadi seorang pengusaha. Diantaranya ialah kita tidak perlu repot repot dalam mencari uang tatkala usaha yang kita kembangkan telah maju, kita bisa berperan aktif dalam menciptakan lapangan pekerjaan, untuk investasi masa depan bahkan hingga anak cucu, memiliki banyak waktu […]

SPONSOR
Fungsi Manajemen Risiko

Fungsi manajemen risiko pada suatu organisasi sangatlah signifikan untuk tumbuh kembang organisasi tersebut. Secara mudah beberapa fungsi dapat disingkat sebagai berikut. Fungsi Manajemen Risiko Menjamin risiko kerugian murni dikelola dengan baik Cara kerja fungsi ini diemban oleh personil  yang diberi tugas khusus (biasanya pejabat Manajer Risiko). Kebanyakan aktivitas dari tugas khusus itu mencakup tanggung jawab untuk […]

5 Manfaat Penting CSR Bagi Perusahaan

CSR bagi perusahaan? kini apalagi? Program Corporate Social Responsibility atau biasa yang disingkat dengan CSR merupakan suatu bentuk pertanggungjawaban sebuah perusahaan terhadap lingkungan sekitarnya, dalam arti lain, perusahaan memiliki suatu tanggungjawab untuk mengembangkan lingkungan di sekitarnya melalui beberapa program sosial, salah satunya adalah program pendidikan serta lingkungan. Bentuk CSR bermacam-macam, bisa melalui beasiswa bagi anak […]

SPONSOR

contact us